Tampilkan di aplikasi

Jerawat Punggung, Sepele tapi Mengganggu

Sumatera Ekspres - Edisi 22 November 2019

Sering terjadi pada remaja timbul jerawat di punggung, dada atau lengan atas. Jerawat itu sebenarnya buka jerawat biasa, tapi folikulitis malassezia. Meski sepele namun cukup mengganggu kenyamanan. Sehingga perlu dicegah.

Sejumlah staf pengajar atau dosen bidang dermatologi dan venereologi (kulit dan kelamin), Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Sriwijaya (Unsri) melakukan penyuluhan sekaligus pengobatan penyakit folikulitis malassezia.

Ketua Pengabdian Masyarakat, dr Nopriyati, SpKK, FINSDV, FAADV mengatakan, kegiatan pengabdian masyarakat tersebut merupakan salah satu tridarma perguruan tinggi yang...
Baca artikel selengkapnya di edisi 22 November 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 22 November 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya