Tampilkan di aplikasi

Muson Daratan Masuk, Curah Hujan Naik

Sumatera Ekspres - Edisi 29 November 2019

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi SMB II Palembang mengungkapkan, saat ini masih musim peralihan dari kemarau ke penghujan. Turunnya hujan di Sumsel dipengaruhi angin Muson Laut Cina Selatan (Muson daratan).

“Inilah yang menyebabkan beberapa hari ke depan Sumsel terpapar hujan. Tapi ada yang belum terimbas,

yakni wilayah Selatan dan Tenggara,” kata Kasi Observasi dan Informasi BMKG Stasiun Meterologi SMB II Palembang, Bambang Beny Setiaji, kemarin.

Sedangkan yang intensitas hujannya cenderung tinggi mengarah...
Baca artikel selengkapnya di edisi 29 November 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 29 November 2019
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya