Tampilkan di aplikasi

SUMSEL - Tak hanya momok menakutkan bagi para siswa yang hilang jika ujian nasional (UN) dihapus mulai 2021. Beban anggaran juga berkurang. Selama ini, miliaran rupiah harus dianggarkan tiap tahun untuk melaksanakan UN.

Kelegaan ini sedikit banyak dirasakan juga oleh jajaran Dinas Pendidikan kabupaten/kota maupun provinsi di Sumsel. Seperti diungkap Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Muara Enim, Zainal Abidin, melalui Kasubag Perencanaan, Yoan Apriansyah, bila UN dihapuskan maka akan menghemat anggaran....
Baca artikel selengkapnya di edisi 13 Desember 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 13 Desember 2019
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya