Tampilkan di aplikasi

BANYUASIN - Masyarakat Desa Terusan Dalam, Kecamatan Sumber Marga Telang, Banyuasin, mempertanyakan pembagian beras yang merupakan Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT). Sebab, mereka hanya mendapatkan beras 3 kg selama dua bulan terakhir ini.

“Mengapa hanya dibagikan 3 kg beras untuk dua bulan. Seharusnya, dalam satu bulan menerima 9 kg. Sehingga, total selama dua bulan menjadi 18 kg,” kata MR, warga penerima PKH, kemarin (13/12).

Menurutnya, hal itu tidak hanya terjadi pada dirinya. Namun, juga pada masyarakat...
Baca artikel selengkapnya di edisi 14 Desember 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 14 Desember 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya