Tampilkan di aplikasi

Siapkan KUR Bantu Petani Karet

Sumatera Ekspres - Edisi 31 Maret 2020

PALEMBANG - Wabah Covid-19 berdampak besar terhadap perekenomian Sumsel. Terutama perdagangan karet. Sejak merebaknya wabah, aktifitas perdagangan komoditas utama masyarakat Sumsel ini terganggu. Baik dari sisi harga maupun produktifitas. Akibatnya, harga karet anjlok hingga 20,55 persen. Dari harga Rp17.497 per kilogram di awal Januari menjadi Rp13.892 per kilogram per 27 Maret untuk kadar karet kering (K3) 100 persen.

Kepala Dinas Perkebunan Sumsel, Fachrurrozi melalui Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan (P2HP), Rudi Arpian mengatakan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 31 Maret 2020

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 31 Maret 2020
Ekonomi

Artikel Ekonomi lainnya