Tampilkan di aplikasi

Gangguan Alam, Listrik Padam

Sumatera Ekspres - Edisi 20 April 2020

MURATARA - Meningkatnya intensitas curah hujan disertai angin kencang di Muratara berdampak terjadi pemadaman listrik hingga 13 jam. Pemadaman terjadi Sabtu (18/4), pukul 22.00 WIB hingga Minggu (19/4) pukul 14.00 WIB. ‘’Serba salah jika mati listrik, suhu panas dan tak bisa menghidupkan eletronik,’’ ujar Ria, warga Kecamatan Rupit.

Dikatakan, warga sudah melakukan konfirmasi hanya saja jawabannya ada jaringan listrik yang putus akibat gangguan alam. ‘’Semalam hujan angin kencang disertai kilat petir, mungkin ada kabel yang...
Baca artikel selengkapnya di edisi 20 April 2020

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 20 April 2020
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya