Tampilkan di aplikasi

Omzet Melorot 80 Persen

Sumatera Ekspres - Edisi 11 April 2020

PALEMBANG - Puncak kegiatan Ceng Beng tahun ini terasa lebih sepi akibat pandemi Covid 19. Dampak ini terutama sangat dirasakan oleh toko penjual pernak pernik dan aksesori perayaan hari besar Tionghoa. Salah satunya toko Cahaya Rezeki di Jalan Veteran yang menjual pernak-pernik peralatan sembahyang Ceng Beng. Pegawai toko Cahaya Rezeki, Riati mengatakan penjualan aksesori Ceng Beng tahun ini mengalami penurunan sampai 80 persen.

“Jauh turunnya (omzet, red) dari tahun lalu, pembeli ya masih ada tapi...
Baca artikel selengkapnya di edisi 11 April 2020

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 11 April 2020
Gaya Hidup

Artikel Gaya Hidup lainnya