Tampilkan di aplikasi

PALEMBANG - Tren ekspor dan impor di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) mulai bergeliat bangkit di masa transisi menuju New Normal Life. Khususnya untuk ekspor nonmigas tiga komoditi unggulan yakni karet, sawit, dan batu bara. Ada sedikit peningkatan di Juni dibandingkan Mei lalu. Kendati begitu, secara umum kon-disi saat ini masih tertekan karena pandemi Covid-19 global belum berakhir.

Ketua Gabungan Perusahaan Karet Indonesia (Gapkindo) Sumsel, Alex K Eddy, menjelaskan, sepanjang Juni, ekspor komoditi andalan Sumsel mulai...
Baca artikel selengkapnya di edisi 19 Juli 2020

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Minggu, 19 Juli 2020
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya