Tampilkan di aplikasi

SEKAYU - Sebanyak 3.200 tenaga pendidik dan kependidikan di Muba mendapatkan alokasi vaksin Covid-19.  ‘’Dari total 11.597 guru dan tenaga kependidikan di Muba, Senin (29/3) dilakukan vaksinasi serentak pada 3.200 orang,’’ ujar Kadinkes Muba dr Azmi Dariusmansyah MARS.

Vaksin sudah berlangsung hampir dua bulan. Baru terealisasi 5 persen dari jumlah penduduk Muba. ‘’Setelah vaksinasi guru diberikan, target selanjutnya pedagang, pengemudi angkutan umum, sopir travel, ojek. Kita lakukan dengan mendatangi sasaran,” ujar Azmi saat vaksinasi di...
Baca artikel selengkapnya di edisi 30 Maret 2021

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 30 Maret 2021
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya