Tampilkan di aplikasi

Pemda Tak Serius 3TPemda Tak Serius 3T

Sumatera Ekspres - Edisi 28 April 2021

PALEMBANG – Cukup beralasan pemerintah pusat ngotot melarang mudik tahun ini. Sebelum Lebaran saja, penyebaran Covid-19 dirasakan mulai tak terkendali. Jika dibiarkan, khawatirnya pascalebaran akan terjadi lonjakan pasien baru.

Berdasar update data Satgas Penanganan Covid-19, sejak awal April, kasus positif di Sumsel rata-rata 90-120 kasus. Padahal, ketika awal-awal vaksinasi berlangsung hingga akhir Maret, kasus positif bisa dibilang mulai turun, dengan rata-rata per hari 40-50 kasus saja.

Artinya, terjadi lonjakan kurang lebih dua kali lipat. Dengan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 28 April 2021

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 28 April 2021
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya