Tampilkan di aplikasi

SAAT mem-bangun kesejahteraan finansial, berbagai risiko bisa muncul kapan saja. Pengelolaan keuang-an tanpa memitigasi risiko bisa “porak poranda”. Sebagai contoh, orang menyimpan uang di bank atau berinvestasi properti, kemudian ada kejadian tak terduga, kecelakaan butuh biaya ratusan juta. Saat itu keluarlah dana darurat. Jika jumlahnya terbatas, terpaksa menarik uang di bank atau menjual properti.

Di sinilah asuransi berperan melindungi dari risiko finansial. Seseorang yang membeli premi asuransi kesehatan, kecelakaan, kendaraan berarti dia telah melimpahkan risi-konya...
Baca artikel selengkapnya di edisi 3 Oktober 2021

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Minggu, 3 Oktober 2021
Ekonomi

Artikel Ekonomi lainnya