Tampilkan di aplikasi

Waspadai Masalah Jantung Usai Terkena Covid-19

Sumatera Ekspres - Edisi 24 November 2021

JAKARTA - Masalah kesehatan rentan terjadi pada seseorang yang baru sembuh dari Covid-19. Mulai dari gejala ringan seperti pusing dan sesak napas hingga gangguan pernapasan sampai pada jantung.

Ahli Jantung Wendy Post, M.D. mengatakan virus SARS-CoV-2 dapat merusak otot jantung dan mempengaruhi fungsi jantung. Pasalnya, sel-sel di jantung memiliki reseptor angiotensin converting enzyme-2 (ACE-2), tempat virus korona menempel sebelum memasuki sel.

Ia menjelaskan, kerusakan jantung juga bisa disebabkan oleh tingginya tingkat peradangan yang beredar di...
Baca artikel selengkapnya di edisi 24 November 2021

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 24 November 2021
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya