Tampilkan di aplikasi

Pertumbuhan Diproyeksi 2,66-3,56 Persen

Sumatera Ekspres - Edisi 26 November 2021

PALEMBANG - Pandemi Covid-19 masih menerpa. Namun ekonomi Sumsel terus bertumbuh dan membaik. Di triwulan III 2021 tumbuh positif sebesar 3,93 persen (yoy) dan triwulan II 2021 sebesar 5,71 persen (yoy). Angka itu membaik dibanding pertumbuhan ekonomi triwulan I 2021 yang terkontraksi -0,40 persen (yoy). Bahkan Bank Indonesia (BI) Perwakilan Sumsel memprakirakan pertumbuhan ekonomi secara keseluruhan pada 2021 ini akan membaik dalam rentang 2,66 persen - 3,56 persen.

Kepala BI Perwakilan Sumsel, Hari Widodo mengatakan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 26 November 2021

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 26 November 2021
Ekonomi

Artikel Ekonomi lainnya