Tampilkan di aplikasi

Buku Istana Media hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Jago Pintar Peralatan Elektronik Rumah Tangga

1 Pembaca
Rp 65.000 20%
Rp 52.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 156.000 13%
Rp 45.067 /orang
Rp 135.200

5 Pembaca
Rp 260.000 20%
Rp 41.600 /orang
Rp 208.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Lemari es tidak dingin, tabung mesin cuci bocor, pompa air macet, kipas angin mati total, dynamo konslet, dan masih banyak lagi kerusakan yang bisa pada peralatan rumah tangga. Buku ini akan memandu Anda merawat dan memperbaiki peralatan rumah tangga sehingga Anda tidak harus repot-repot memanggil dan membayar mahal tukang servis.

Dijelaskan didalaminya:
- Mengenal macam kerusakan
- Tips-tips memperbaiki kerusakan
- Mengenal bagian-bagian peralatan
- Memperbaiki berbagai peralatan rumah tangga.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Linggar Yudhapratama

Penerbit: Istana Media
ISBN: 9786020763231
Terbit: Desember 2015 , 94 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Lemari es tidak dingin, tabung mesin cuci bocor, pompa air macet, kipas angin mati total, dynamo konslet, dan masih banyak lagi kerusakan yang bisa pada peralatan rumah tangga. Buku ini akan memandu Anda merawat dan memperbaiki peralatan rumah tangga sehingga Anda tidak harus repot-repot memanggil dan membayar mahal tukang servis.

Dijelaskan didalaminya:
- Mengenal macam kerusakan
- Tips-tips memperbaiki kerusakan
- Mengenal bagian-bagian peralatan
- Memperbaiki berbagai peralatan rumah tangga.

Pendahuluan / Prolog

Pengantar Penerbit
Seri buku kewirausahaan berjudul “Jago Pintar Peralatan Elektronik Rumah Tangga” hadir untuk menjadi alternatif lapangan kerja baru. Saat ini persaingan dunia usaha dan dunia kerja semakin ketat. Sehingga dibutuhkan individuindividu yang mandiri, kreatif, inovatif dan berani untuk memulai membuka lapangan-lapangan kerja baru.

Pemerintah sebenarnya terus mendorong tumbuhnya usaha kecil dan menengah dengan memberikan paket-paket permodalan di berbagai permodalan. Hal ini menjadi modal bagus bagi kita yang ingin mencoba membuka lapangan kerja baru. Ditambah potensi sumber daya alam dan manusia Indonesia yang berlimpah, semakin membuat peluang membuka lapangan usaha baru terbuka lebar.

Buku ini hadir untuk membantu Anda yang ingin mencoba membuka alternatif lapangan kerja baru dengan memberikan gambaran singkat, pola kerja, perhitungan dan cara kerja sehingga hal ini bias menjadi landasan untuk memutuskan jenis usaha apa yang akan Anda tekuni.

Selamat Berwirausaha!!

Daftar Isi

Sampul
Pengantar Penerbit
Daftar Isi
Cara Membuka Usaha Kecil dengan Modal Kecil
Kerusakan Lemari Es 2 Pintu
Kerusakan Mesin Cuci
Pompa Air
Kipas Angin
Cara Servis Dinamo Mesin (Sejenis) Short/Konslet/Putus
Mixer atau Alat Pengaduk
Perawatan dan Perbaikan Blender
Memperbaiki Pengering Rambut (Hair Dryer)
Motor Listrik Ac Satu Fasa
Generator Dc
Daftar Pustaka