Ning Iswati (1975)

Penulis terinspirasi untuk mengawali belajar menulis melalui kelompok Seminar Keperawatan. Topik yang menjadi tema penulis adalah seputar keperawatan anak. Penulis menyelesaikan pendidikan program S1 Keperawatan di Universitas Padjadjaran Bandung pada tahun 2005 dan kemudian dilanjutkan kan dengan menempuh Magister Keperawatan di Universitas Gadjah Mada Yogyakarta pada tahun 2016 dengan jurusan Keperawatan Anak. Belajar menulis dengan topik perkembangan pada anak serta dilanjutkan dengan tema komunikasi terapeutik . Penulis mencoba kegiatan penulisan ilmiah dibidang keperawatan dan kesehatan anak. Tahapan masih dalam proses belajar untuk mengembangkan budaya menulis dan mendalami lebih jauh terkait konsep keperawatan dan kesehatan anak. Tugas pengajar tri dharma Pengajaran Penelitian dan Pengabdian di masyarakat yang dilakukan seputar keperawatan dan kesehatan anak. Besar harapan penulis untuk dapat ikut berkontribusi dan berkolaborasi dalam kegiatan pembuatan buku dengan tim lain sesuai bidang ilmu penulis. Saat ini penulis sebagai pengajar di Universitas Muhammadiyah Gombong Kebumen Jawa Tengah

Profil penulis/editor dikelola oleh penerbit. Apabila menemukan ketidaksesuaian, silakan menghubungi langsung pihak penerbit.