Norma Fitria (1988)

Lahir di Desa Balerejo, Batanghari, Lampung Timur. Pada tahun 2000, menyelesaikan Pendidikan SD, tahun 2003 menyelesaikan MTs, Tahun 2006 Meyelesaikan Madrasah Aliyah, dan pada tahun 2011 menyelesaikan Sarjana Strata I. Tahun 2013, menyelesaikan Magister Strata II, dan di tahun 2015 masuk kuliah Program Pascasarjana Doktoral pada UIN Raden Intan Lampung dan selesai pada tahun 2019. Ilmu Manajemen Pendidikan Islam diminati Penulis sejak kuliah pada pascasarjana Doktoral. Hal tersebut, membuat penulis memilih untuk menulis, meneliti dan melakukan pengabdian masyarakat terkait bidang Manajemen Pendidikan Islam. Pencapaian yang diperolah adalah Sekretaris Umum Forum Pimpinan PTKIS Kopertais XV, Pelatihan Auditor Mutu Internal (AMI) Best-Q Institute yang diadakan oleh UIN Malang 2021, Peserta Annual Conference on Reasearch Proposal 2022 (ACRP) Tahun 2021, Presenter Internasional Seminar on Sosial Humanities and Malay Islamic Civilization (ISSHMIC) 2021, Narasumber dalam Training Of Trainer Pengurus Wilayah RPA Lampung 2021, Presenter Webinar Nasional KOMINFO Lampung 2021, Presenter Webinar Nasional BAWASLU Lampung 2021. Untuk mewujudkan pengembangan karir sebagai dosen profesional, Penulis juga aktif menulis buku maupun jurnal ilmiah.

Profil penulis/editor dikelola oleh penerbit. Apabila menemukan ketidaksesuaian, silakan menghubungi langsung pihak penerbit.