Andi NurAlim Kaba

Andi NurAlim Kaba lahir 10 Februari 1972 di Sinjai Kab. Sinjai Sulawesi Selatan, awal karir menjadi atlet sepak takraw pada tahun 1989 kejurda pelajar, dimulai dari level junior / pelajar hingga ke level senior seperti PON 1996 Di DKI Jakarta, PON 2000 Surabaya, PON 2004 Palembang & PON 2008 di Kaltim dan Sea Games 2003 di Vietnam. Lulus S1 di Intitut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Ujungpandang, pada Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan, Jurusan Pendidikan Kesehatan dan Rakreasi tahun 1997. kemudian melanjutkan studi ke jenjang S2 di prodi Pendidikan Jasmani dan olahraga pasca sarjana Universitas Negeri Makassar 2009 dan Lulus pada tahun 2011. Karir di kepelatihan dimulai tahun 2002 Sebagai pelatih PORDA dan sebagai pelatih Sepak takraw Pra PON di Kota Kendari, Pra PON di Makassar Tahun 2019, PON 2016 Jawa barat dan PON 2021 di Papua serta Pelatih Sea Games 2019 di Philipina dan Sea Games Cambodia 2023.. Status pekerjaan sebagai Pegawai Negeri Sipil (Guru) Pada SMP Negeri 3 Sungguminasa Kab. Gowa Sulawesi selatan.

Profil penulis/editor dikelola oleh penerbit. Apabila menemukan ketidaksesuaian, silakan menghubungi langsung pihak penerbit.