Tampilkan di aplikasi

Buku MNC Publishing hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Modul Pembelajaran: Asuhan Keperawatan pada ODHA (Orang Dengan HIV/AIDS)

1 Pembaca
Rp 160.000 66%
Rp 55.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 165.000 13%
Rp 47.667 /orang
Rp 143.000

5 Pembaca
Rp 275.000 20%
Rp 44.000 /orang
Rp 220.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Modul pembelajaran ini ditulis oleh penulis, sebagai panduan belajar mahasiswa pada mata kuliah sistem imun dan hematologi. Modul ini dibuat berdasarkan referensi yang lebih terarah dan terencana dalam memberikan asuhan keperawatan pada ODHA (orang dengan HIV/AIDS) baik secara individu maupun kelompok dan orang yang beresiko tertular HIV serta keluarga ODHA. Modul pembelajaran asuhan keperawatan pada orang dengan HIV/AIDS ini ditujukan kepada mahasiswa semester tiga dan mahasiswa yang menjalani praktik profesi yang sedang mengaplikasikan teori ke lahan.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Ning Arti Wulandari, M.Kep.Ns

Penerbit: MNC Publishing
ISBN: 9786026397416
Terbit: Januari 2022 , 121 Halaman










Ikhtisar

Modul pembelajaran ini ditulis oleh penulis, sebagai panduan belajar mahasiswa pada mata kuliah sistem imun dan hematologi. Modul ini dibuat berdasarkan referensi yang lebih terarah dan terencana dalam memberikan asuhan keperawatan pada ODHA (orang dengan HIV/AIDS) baik secara individu maupun kelompok dan orang yang beresiko tertular HIV serta keluarga ODHA. Modul pembelajaran asuhan keperawatan pada orang dengan HIV/AIDS ini ditujukan kepada mahasiswa semester tiga dan mahasiswa yang menjalani praktik profesi yang sedang mengaplikasikan teori ke lahan.

Pendahuluan / Prolog

Konsep Dasar HIV/AIDS
Acquired immune deficiency syndrome (AIDS) merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus yang disebut HIV(Human Immune deficiency Virus). Pada umumnya AIDS disebabkan HIV-1, namun dari beberapa kasus di Afrika disebabkan HIV-2 (Baratawidjaja Karnen, 2006). HIV-1 adalah virus HIV yang pertama kali diidentifikasi oleh Luc Montainer di Institusi Pasteur Paris tahun 1983. Karakteristik virus sepenuhnya diketahui oleh Robert Gallo di Washington dan Jay Levy di San Francisco tahun1984. HIV-2 berhasil diisolasi dari pasien di Afrika Barat pada tahun 1986 (Nasorudin, 2007).

Struktur HIV-1 terdiri dari 2 untaian RNA yang identik dan merupakan genom virus yang berhubungan dengan P17 dan P24 berupa inti poli peptida. Semua komponen tersebut diselubungi envelop membran fosfolipid yang berasal dari sel penjamu. Protein gp120 dan gp41 yang disandi virus ditemukan dalam envelop.

RNA directed DNA Polymerase (reserve transcriptase) adalah polimerase DNA dalam retrovirus seperti HIV dan virus Sarkoma Rouse yang dapat digunakan RNA template untuk memproduksi hibrid DNA. Tranverse Transcriptase diperlukan dalam tehnik rekombinan DNA yang diperlukan dalam sintesis First stand cDNA.

Daftar Isi

Sampul
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Lampiran Gambar
Daftar Tabel
BAB 1 Konsep Dasar HIV/AIDS
BAB 2 Asuhan Keperawatan pada ibu hamil dengan
BAB 3 Asuhan keperawatan pada anak dengan HIV/AIDS
BAB 4 Asuhan Keperawatan Anak Dengan Hiv Aids
BAB 5 Asuhan Keperawatan Pada Komunitas Beresiko Tertular HIV Dan Komunitas ODHA
Daftar Pustaka