Tampilkan di aplikasi

Paperek 2017 di India, pameran kertas terbesar dunia

Majalah Print Media - Edisi 80
18 April 2018

Majalah Print Media - Edisi 80

Paperek edisi 13 sukses luar biasa dengan dukungan semua asosiasi Industri utama, partisipasi 568 peserta pameran terkemuka dari 30 negara dan 23.794 pengunjung kualitas tinggi dari 59 negara.

Print Media
Pada 4 November 2017 yang berlangsung di India berakhir dengan sukses. Paperek edisi 13 sukses luar biasa dengan dukungan semua asosiasi Industri utama, partisipasi 568 peserta pameran terkemuka dari 30 negara dan 23.794 pengunjung kualitas tinggi dari 59 negara.

Acara ini juga mendapat liputan secara luas dari berbagai dari berbagai media di seluruh dunia. Acara tersebut diresmikan oleh C. R. Choudhary, Mentri Luar negeri untuk perdaganagan dan industri, Pemerintah dunia di hadapkan berbagai tokoh industri kertas terkemuka.

Berbicara pada kesemputan tersebut, Hon'ble Minister sepakat bahwa ada kekurangan besar bahan baku murah dan menyarankan agar daur ulang limbah gula dan jerami padi dapat digunakan sebagai bahan baku pembuatan kertas. Selain itu upgrade teknologi harus segera dilakukan untuk bersaing dengan kualitas global.

Semua merek top menampilkan produk mereka di acara ini, seperti: BILT, JK Paper, Century, International Paper, Trident, TNPL, West Cost, Pudumjee, APP, Valmet, Voith, Andritz, dan masih banyak lagi.

Peserta pemeran terkemuka memiliki berbagai New Launches & Special Offers untuk industri kertas. Paperex 2017 juga menyoroti segmen baru, seperti: Paper, Printing, Packaging & Publishing serta segmen Jaringan, termasuk Tissue, Products and Machinery & Tecnology.
Majalah Print Media di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya di edisi ini

Selengkapnya
DARI EDISI INI