Tampilkan di aplikasi

Buku Unisri Press hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Kebijakan Formulasi Dan Aplikasi Sanksi Pidana Di Bidang Perpajakan Di Indonesia

1 Pembaca
Rp 40.500 30%
Rp 28.375

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 85.125 13%
Rp 24.592 /orang
Rp 73.775

5 Pembaca
Rp 141.875 20%
Rp 22.700 /orang
Rp 113.500

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Kebijakan Formulasi dan Aplikasi Sanksi Pidana di Bidang Perpajakan di Indonesia. Perumusan Sanksi Pidana dalam Undang-Undang atau Kebijakan Formulasi merupakan tahapan yang penting dalam rangka fungsionalisasi hukum pidana atau penegakan hukum pidana. Tahap kebijakan legislatif ini memiliki kedudukan yang sangat strategis dalam upaya penanggulangan tindak pidana dengan menggunakan hukum pidana. Oleh karena itu, penting bagi mahasiswa hukum untuk memahami kebijakan formulasi dan aplikasi sanksi pidana di bidang perpajakan di Indonesia. Melalui buku ini, bisa dipahami terkait perbuatan-perbuatan yang dijadikan tindak pidana di bidang perpajakan dan ketentuan-ketentuan sanksi pidananya, baik jenis sanksi, lama sanksi dan bentuk perumusan sanksi dan aplIkasi atau penerapan sanksi pidana terhadap kasus perpajakan.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Bambang Ali Kusumo

Penerbit: Unisri Press
ISBN: 9786239410445
Terbit: Juni 2020 , 151 Halaman










Ikhtisar

Kebijakan Formulasi dan Aplikasi Sanksi Pidana di Bidang Perpajakan di Indonesia. Perumusan Sanksi Pidana dalam Undang-Undang atau Kebijakan Formulasi merupakan tahapan yang penting dalam rangka fungsionalisasi hukum pidana atau penegakan hukum pidana. Tahap kebijakan legislatif ini memiliki kedudukan yang sangat strategis dalam upaya penanggulangan tindak pidana dengan menggunakan hukum pidana. Oleh karena itu, penting bagi mahasiswa hukum untuk memahami kebijakan formulasi dan aplikasi sanksi pidana di bidang perpajakan di Indonesia. Melalui buku ini, bisa dipahami terkait perbuatan-perbuatan yang dijadikan tindak pidana di bidang perpajakan dan ketentuan-ketentuan sanksi pidananya, baik jenis sanksi, lama sanksi dan bentuk perumusan sanksi dan aplIkasi atau penerapan sanksi pidana terhadap kasus perpajakan.

Pendahuluan / Prolog

Kata Pengantar
Dengan memanjatkan puji syukur pada Alloh SWT. alhamdulillahirobbil’alamin Penulis telah berhasil menyusun buku yang berjudul Kebijakan Formulasi dan Aplikasi Sanksi Pidana di Bidang Perpajakan di Indonesia.

Dalam buku ini diuraikan tentang perbuatan-perbuatan yang dijadikan tindak pidana di bidang perpajakan dan ketentuan-ketentuan sanksi pidananya, baik jenis sanksi, lama sanksi dan bentuk perumusan sanksi dan aplikasi atau penerapan sanksi pidana terhadap kasus perpajakan.

Semoga buku ini bermanfaat bagi mahasiswa, praktisi dan masyarakat umum.


Penulis

Bambang Ali Kusumo - Dr. H. Bambang Ali Kusumo, S.H., M.Hum. adalah Dosen Negeri Yang Dipekerjakan (DPK) Pada Fakultas Hukum Universitas Slamet Riyadi Surakarta. Menamatkan Pendidikan Sarjana Hukumnya (S1) di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta, Pendidikan Pascasarjana (S2) di Program Pascasarjana Universitas Diponegoro Semarang dan Doktor pada Program Doktor Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Islam Sultan Agung Semarang (2018).

Karirnya terus berkembang, ditandai dari amanah yang diberikan kepadanya untuk menjabat sebagai Dekan Fakultas Hukum Universitas Slamet Riyadi Surakarta dua periode, periode 2007 – 2010 dan periode 2010 – 2014, menjabat sebagai Sekretaris Program Studi S2 Program Pascasarjana UNISRI Surakarta 2014 – 2018, menjabat sebagai Wakil Rektor Bidang Adminstrasi Umum, Keuangan dan Sumber Daya Manusia (SDM) (2019 – 2023).

Daftar Isi

Cover Depan
Halaman Judul
Identitas Buku
Kata Pengantar
Daftar Isi
Bab I Pendahuluan
Bab II Perbuatan Yang Dijadikan Tindak Pidana
Bab III Ketentuan Sanksi Pidana
     A. Jenis Sanksi Pidana
     B. Lamanya Sanksi atau Berat Ringannya Sanksi
     C. Bentuk Perumusan Sanksi
Bab IV Aplikasi Atau Penerapan Sanksi Pidana Di Bidang Perpajakan
Daftar Pustaka
Tentang Penulis
Cover Belakang