Tampilkan di aplikasi

Good investments, for dad

Majalah Family Guide - Edisi 44/2017
14 Maret 2018

Majalah Family Guide - Edisi 44/2017

Persaingan sebenarnya bagus untuk kita semua.

Family Guide
Sperti kehidupan, masa kanak-kanak pun dipenuhi dengan kompetisi. Anak-anak bersaing memperebutkan perhatian dari orangtuanya. Mereka bersaing dengan teman untuk melakukan sesuatu lebih baik atau lebih cepat. Anak-anak bersaing di sekolah untuk mendapatkan nilai bagus dan sebagainya.

Sama sekali tidak ada yang salah dengan persaingan yang sehat. Bahkan, persaingan sesungguhnya bagus untuk kita semua. Sebab, kompetisi membuat kita termotivasi untuk terus memperbaiki diri dan menjadi pribadi yang lebih baik dalam hal apapun yang ingin kita lakukan.

Persaingan yang sehat memiliki banyak manfaat untuk buah hati kita,antara lain:
• Anak belajar mengenali kemam - puan diri serta batasan yang ia miliki.
• Anak belajar mengambil keputu - san dengan cepat dan tepat.
• Anak belajar menjadi yang terbaik dan belajar tentang etika dan etos kerja yang kuat saat bekerja sama dalam sebuah tim.
• Mengembangkan kepercayaan diri anak.
• Memotivasi anak untuk bekerja keras.
• Persaingan juga mengajarkan pelajaran berharga bagi anak-anak tentang sportivitas, pentingnya persiapan dan disiplin.
• Anak belajar menghargai kemenangan, belajar menerima kekalahan dan bangkit dari kekalahan.
• Dan yang terpenting, dengan persaingan anak belajar tentang kesiapan menghadapi tantangan dalam kehidupan mereka di masa depan. Lantas, bagaimana mendorong anak agar berkompetisi atau bersaing secara sehat?
Majalah Family Guide di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya di edisi ini

Edisi lainnya    Baca Gratis
DARI EDISI INI