Tampilkan di aplikasi

Buku MNC Publishing hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Supervisi Akademik dan Proses Pembelajaran

1 Pembaca
Rp 220.000 64%
Rp 79.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 237.000 13%
Rp 68.467 /orang
Rp 205.400

5 Pembaca
Rp 395.000 20%
Rp 63.200 /orang
Rp 316.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Sekolah dikembangkan untuk menumbuhkan potensi peserta didik. Tugas utama pendidik (guru) adalah mengusahakan agar setiap peserta didik dapat belajar dengan efektif; baik secara individual ataupun secara kelompok. Artinya, mereka patut merasa betah atau merasa senang belajar di sekolah dan mereka dapat mencapai prestasi belajar yang tinggi. Meskipun banyak tempat untuk peserta didik melakukan kegiatan belajar, sesungguhnya filosofi kehadiran sekolah sepatutnya dipandang sebagai tempat terbaik bagi terjadinya proses belajar dan bagi pencapaian prestasi belajar yang tinggi itu. Dan sesungguhnya keberhasilan dalam proses pembelajaran tidaklah dapat dipisahkan dari keseriusan usaha dan semangat guru mengelola pembelajarannya.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Arifuddin Kasaming

Penerbit: MNC Publishing
ISBN: 9786024621216
Terbit: Desember 2021 , 175 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Sekolah dikembangkan untuk menumbuhkan potensi peserta didik. Tugas utama pendidik (guru) adalah mengusahakan agar setiap peserta didik dapat belajar dengan efektif; baik secara individual ataupun secara kelompok. Artinya, mereka patut merasa betah atau merasa senang belajar di sekolah dan mereka dapat mencapai prestasi belajar yang tinggi. Meskipun banyak tempat untuk peserta didik melakukan kegiatan belajar, sesungguhnya filosofi kehadiran sekolah sepatutnya dipandang sebagai tempat terbaik bagi terjadinya proses belajar dan bagi pencapaian prestasi belajar yang tinggi itu. Dan sesungguhnya keberhasilan dalam proses pembelajaran tidaklah dapat dipisahkan dari keseriusan usaha dan semangat guru mengelola pembelajarannya.

Pendahuluan / Prolog

Supervisi Akademik dan Proses Pembelajaran
Pentingnya Supervisi Akademik dalam Pembelajaran Sekolah dikembangkan untuk menumbuhkan potensi peserta didik. Tugas utama pendidik (guru) adalah mengusahakan agar setiap peserta didik dapat belajar dengan efektif; baik secara individual ataupun secara kelompok. Artinya, mereka patut merasa betah atau merasa senang belajar di sekolah dan mereka dapat mencapai prestasi belajar yang tinggi. Meskipun banyak tempat untuk peserta didik melakukan kegiatan belajar, sesungguhnya filosofi kehadiran sekolah sepatutnya dipandang sebagai tempat terbaik bagi terjadinya proses belajar dan bagi pencapaian prestasi belajar yang tinggi itu. Dan sesungguhnya keberhasilan dalam proses pembelajaran tidaklah dapat dipisahkan dari keseriusan usaha dan semangat guru mengelola pembelajarannya. Good dan Brophy (1991: 2) mensinyalir bahwa kegagalan guru mengembangkan potensi dirinya dalam pembelajaran bukanlah karena mereka tidak menguasai mata pelajaran tetapi mereka itu tidak mengerti siapa siswa-siswanya dan apa makna pembelajaran itu sesungguhnya.

Kelas merupakan segmen sosial dari kehidupan sekolah secara keseluruhan. Gairah proses belajar dan semangat pencapaian prestasi belajar yang tinggi, amat tergantung pada pembiasaan sehari-hari atas kehidupan yang terjadi di antara guru dan para peserta didiknya di dalam kelas. Karena itu kemampuan mengelola proses pembelajaran merupakan hal utama dalam menunjang terciptanya proses belajar yang menyenangkan dan pencapaian prestasi belajar yang tinggi itu.

Daftar Isi

Sampul
Daftar isi
Bab 1 Pendahuluan
Bab 2 Pentingnya pengelolaan pembelajaran
Bab 3 Karakteristik dan strategi pembelajaran
Bab IV Karakteristik pembelajaran
Bab V Supervisi pembelajaran
Bab VI Motedo penelitian pembelajaran
Bab VII Meningkatkan kemampuan guru dalam pembelajaran
Bab VIII Penutup
Daftar pustaka
Lampiran
Biodata Penulis