Tampilkan di aplikasi

Buku MNC Publishing hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Kewirausahaan: Membangun Usaha Yang Sukses

1 Pembaca
Rp 190.000 64%
Rp 69.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 207.000 13%
Rp 59.800 /orang
Rp 179.400

5 Pembaca
Rp 345.000 20%
Rp 55.200 /orang
Rp 276.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Buku ini berisikan tentang berbagai informasi yang harus diketahui oleh pembaca apabila ingin memulai suatu usaha (bisnis). Disajikan konsep (teori) dan juga dilengkapi hasil dari pengalaman praktis berwirasuaha, sehingga diharapkan akan mampu memberikan keyakinan bagi pembaca dalam memutuskan untuk memulai suatu bisnis.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Ari Basuki

Penerbit: MNC Publishing
ISBN: 9786024627812
Terbit: Maret 2022 , 140 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Buku ini berisikan tentang berbagai informasi yang harus diketahui oleh pembaca apabila ingin memulai suatu usaha (bisnis). Disajikan konsep (teori) dan juga dilengkapi hasil dari pengalaman praktis berwirasuaha, sehingga diharapkan akan mampu memberikan keyakinan bagi pembaca dalam memutuskan untuk memulai suatu bisnis.

Pendahuluan / Prolog

Kata pengantar
Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa syukur yang sangat dalam kehadirat Allah SWT atas segala bantuan dan petunjuk yang telah diberikan kepada penulis, sehingga penulis bisa menyeleseikan buku ajar Kewirausahaan: Membangun Usaha Yang Sukses.

Buku ini berisikan tentang berbagai informasi yang harus diketahui oleh pembaca apabila ingin memulai suatu usaha (bisnis). Disajikan konsep (teori) dan juga dilengkapi hasil dari pengalaman praktis berwirasuaha, sehingga diharapkan akan mampu memberikan keyakinan bagi pembaca dalam memutuskan untuk memulai suatu bisnis.

Meskipun demikian, penulis menyadari tentunya isi dari buku ajar ini masih terdapat kekurangan, dikarenakan bisnis (usaha) dalam dunia riil yang senantiasa terus berkembang. Oleh karena itu, sangat diharapkan adanya kritik dan saran yang sifatnya membangun demi kesempurnaan buku ajar ini ataupun di edisi lanjutan.

Diakhir kata penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada semua pihak yang telah membantu hingga diterbitkannya buku ajar ini.

Daftar Isi

Sampul
Kata Pengantar
Daftar Isi
Bab 1 Persiapan Memulai Suatu Bisnis
Bab 2 Bentuk Badan Usaha
Bab 3 Memulai Bisnis Anda: Mengapa, Kapan, dan di Mana Anda Harus Melakukannya?
Bab 4 Mendapatkan Ide Bisnis yang Bagus
Bab 5 Pilihan Merancang Bisnis Baru
Bab 6 Pentingnya Melakukan Riset Bisnis
Bab 7 Berbagai Alasan Gagalnya Bisnis Baru
Bab 8 Membuat Rencana Bisnis
Bab 9 Pemasaran Produk
Bab 10 Analisa Kelayakan