Tampilkan di aplikasi

Buku Salemba Empat hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Manajemen Keperawatan, Edisi 5

Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional

1 Pembaca
Rp 194.900 13%
Rp 170.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 510.000 13%
Rp 147.333 /orang
Rp 442.000

5 Pembaca
Rp 850.000 20%
Rp 136.000 /orang
Rp 680.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Profesi keperawatan akan senantiasa mengalami perubahan seiring perkembangan masyarakat. Pengetahuan-pengetahuan terkini muncul dan terus mengalami perbaruan. Peningkatan pengetahuan mengenai manajemen keperawatan memengaruhi keberhasilan asuhan keperawatan profesional, terutama pemilihan metode asuhan keperawatan. Oleh karena itulah, buku Manajemen Keperawatan Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional hadir kembali dalam edisi 5. Buku ini memberikan langkah-langkah konkret berupa penetapan sistem MAKP, sampai dengan perbaikan dokumentasi keperawatan dengan prinsip SME (sesuai standar, mudah dilaksanakan, serta efektif dan efisien).

Buku ini layak dimiliki mahasiswa, dosen, maupun praktisi keperawatan yang ingin mewujudkan kualitas pelayanan yang efisien serta efektif dan sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan. Buku ini dilengkapi lampiran-lampiran penting, di antaranya adalah format penilaian risiko jatuh, instrumen PPI, Rekapitulasi Pengukuran Indikator Mutu Pelayanan Keperawatan Klinik, Metode Asuhan Keperawatan Profesional, Timbang Terima, dan lain-lain.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Nursalam

Penerbit: Salemba Empat
ISBN: 9786021163641
Terbit: Juli 2015 , 530 Halaman










Ikhtisar

Profesi keperawatan akan senantiasa mengalami perubahan seiring perkembangan masyarakat. Pengetahuan-pengetahuan terkini muncul dan terus mengalami perbaruan. Peningkatan pengetahuan mengenai manajemen keperawatan memengaruhi keberhasilan asuhan keperawatan profesional, terutama pemilihan metode asuhan keperawatan. Oleh karena itulah, buku Manajemen Keperawatan Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional hadir kembali dalam edisi 5. Buku ini memberikan langkah-langkah konkret berupa penetapan sistem MAKP, sampai dengan perbaikan dokumentasi keperawatan dengan prinsip SME (sesuai standar, mudah dilaksanakan, serta efektif dan efisien).

Buku ini layak dimiliki mahasiswa, dosen, maupun praktisi keperawatan yang ingin mewujudkan kualitas pelayanan yang efisien serta efektif dan sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan. Buku ini dilengkapi lampiran-lampiran penting, di antaranya adalah format penilaian risiko jatuh, instrumen PPI, Rekapitulasi Pengukuran Indikator Mutu Pelayanan Keperawatan Klinik, Metode Asuhan Keperawatan Profesional, Timbang Terima, dan lain-lain.

Pendahuluan / Prolog

Manajemen Keperawatan: Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional, Tuntutan dalam Perkembangan Dunia Kesehatan
Keperawatan adalah pemberian asuhan kepada individu, keluarga, kelompok, atau masyarakat, baik dalam keadaan sakit maupun sehat. Profesi ini sudah sejak lama ada di dalam masyarakat dan terus dibutuhkan mengingat pentingnya tenaga kesehatan bagi kesejahteraan individu. Pendidikan ilmu keperawatan pun terus diminati mengingat lulusannya selalu dicari dan dibutuhkan industri kesehatan. Di sisi lain, ilmu kesehatan yang terus berkembang turut menuntut perawat meningkatkan kualitas layanannya agar sesuai dengan kebutuhan pasien, maupun keluarga pasien.

Respons yang muncul dari tenaga keperawatan antara lain dengan banyak belajar mengenai konsep pengelolaan keperawatan dan langkah-langkah konkret dalam pelaksanaannya secara kondusif. Langkah-langkah konkret dapat berupa penataan sistem model asuhan keperawatan profesional (MAKP), mulai dari ketenagaan/pasien, penetapan sistem MAKP, sampai dengan perbaikan dokumentasi keperawatan dengan menerapkan prinsip SME (sesuai standar, mudah dilaksanakan, serta efisien dan efektif). Buku ini hadir untuk berpartisipasi mewujudkan tujuan peningkatan kualitas pelayanan tersebut.

Penulis

Nursalam - Prof. Dr. Nursalam, M.Nurs. (Hons.)

Staf pengajar di Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga (Unair). Penulis menempuh pendidikan D-3 Ilmu Keperawatan di Akademi Keperawatan Sutomo Surabaya lulus tahun 1988. Pada tahun 1991, penulis mendapatkan Graduate Certificate Medical Surgical Nursing di Lambton College Sarnia, Ontario, Kanada. Kemudian, penulis menyelesaikan S-2 Keperawatan (Coursework tahun 1996) di University of Wollongong, New South Wales, Australia, dan mendapatkan gelar Honours Master of Nursing di universitas yang sama pada tahun 1998. Pada tahun 2005, penulis menyelesaikan pendidikan S-3 Ilmu Kedokteran di Program Pascasarjana Unair.

Selain sebagai pengajar, penulis juga aktif di berbagai seminar keperawatan. Penulis telah menulis beberapa buku keperawatan dan menulis artikel di berbagai jurnal, baik jurnal nasional maupun internasional.

Daftar Isi

Sampul depan
Tentang Penulis
Kata Pengantar
Daftar Isi
Bagian 1 Tren Isu Pengelolaan Perubahan Manajemen
     Bab 1 Konsep Dasar Perubahan
          Jenis dan Proses Perubahan
          Teori-teori Perubahan
          Strategi Membuat Perubahan
          Kunci Sukses Strategi untuk Terjadinya Perubahan yang Baik
          Tahap dan Pedoman Pengelolaan Perubahan
          Agen Pembaru
          Daftar Pustaka
     Bab 2 Pengelolaan Tren dan Isu Perubahan Keperawatan Indonesia dalam Proses Profesionalisasi
          Kebijaksanaan Pemerintah (Depkes) tentang Profesionalisasi Keperawatan
          Perubahan Profesi Keperawatan di Indonesia
          Permasalahan
          Langkah Strategis dalam Menghadapi Tren dan Isu Perubahan Keperawatan di Masa Depan
          Perubahan dan Pengembangan Peran Perawat Profesional di Masa Depan
          Daftar Pustaka
Bagian 2 Etik Keperawatan
     Bab 3 Penerapan Etik dan Legal dalam Praktik Keperawatan Profesional
          Pengantar dan Masalah
          Konsep Etik Keperawatan
          Kode Etik Keperawatan di Indonesia (PPNI) Code of Ethics for Nurses–Indonesia
          Informed Consent
          EDM (Ethical Decision Making) in Nursing
          Autonomy dan Informed consent
Bagian 3 Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatan
     Bab 4 Manajemen dan Kepemimpinan
          Ilmu Manajemen
          Manajemen Hubungan Antarmanusia (1930–1970)
          Pengembangan Teori Kepemimpinan
          Teori Kontingensi dan Situasional
          Teori Kontemporer (Kepemimpinan dan Manajemen)
          Teori Motivasi
          Teori Z
          Teori Interaktif
          Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Manajer Keperawatan dalam Meningkatkan Efektivitas Kepemimpinannya pada Abad ke-21
          Instrumen PenilaianKecenderungan Gaya Kepemimipinan
          Contoh Kasus
          Daftar Pustaka
Bagian 4 Perencanaan dan Pengaturan
Bagian 5 Pengelolaan Pelaksanaan dalam Praktik Keperawatan Profesional
     Bab 5 Motivasi, Kinerja, dan Kepuasan Kerja
          Teori Motivasi dan Manajemen
          Penampilan dan Kepuasan Kerja
          Keberhasilan Penyelesaian Tugas Sebagai Strategi Meningkatkan Kepuasan Kerja
          Kinerja (Performance)
          Kepuasan
          Teori Model Kepuasan
          Kepuasan pelanggan (pasien)
          Faktor-faktor yang memengaruhi kepuasaan
          Indeks kepuasan
          Contoh Kasus 1
          Contoh Kasus 2
          Daftar Pustaka
     Bab 6 Pendelegasian dan Supervisi
          Ketidakefektifan dalam Pendelegasian
          Konsep Pendelegasian
          Prinsip Utama Pendelegasian
          Contoh Kasus 1
          Contoh Kasus 2
          Daftar Pustaka
     Bab 7 Komunikasi dalam Manajemen Keperawatan
          Proses Komunikasi
          Prinsip Komunikasi Manajer Keperawatan
          Model Komunikasi
          Strategi Komunikasi dalam Praktik Keperawatan di Rumah Sakit
          Aplikasi Komunikasi dalam Asuhan Keperawatan
          Daftar Pustaka
     Bab 8 Manajemen Konflik, Kolaborasi, dan Negosiasi
          Sejarah Terjadinya Manajemen Konflik
          Sumber Konflik
          Kategori Konflik
          Proses Konflik
          Penyelesaian Konflik
          Negosiasi
          Contoh Kasus
          Daftar Pustaka
     Bab 9 Model Metode Asuhan Keperawatan Profesional (MAKP)
          Pendahuluan
          Faktor-Faktor yang Berhubungan dalam Perubahan MAKP
          Metode Pengelolaan Sistem Pemberian Asuhan Keperawatan Profesional
          Metode Penghitungan Kebutuhan Tenaga Keperawatan
          Penghitungan Beban Kerja
          Daftar Pustaka
     Bab 10 Aplikasi Model Metode Asuhan Keperawatan Profesional (MAKP)
          Pendahuluan
          Perubahan Model Sistem Pemberian Asuhan Keperawatan
          Langkah Pengelolaan MAKP
Bagian 6 Mutu Pelayanan
     Bab 11 Mutu Pelayanan Keperawatan
          Pendahuluan
          Konsep Mutu Pelayanan Keperawatan
          Indikator Penilaian Mutu Asuhan Keperawatan
          Audit Internal Pelayanan Keperawatan
          Audit Personalia
          Keselamatan Pasien
          Perawatan Diri
          Kepuasan Pasien
          Kenyamanan
          Kecemasan
          Pengetahuan
          Contoh Kasus
          Daftar Pustaka
     Bab 12 Penerapan Balance Scorecard dalam Perencanaan Strategi Keperawatan
          Sejarah Penggunaan BSC
          Daftar Pustaka
Lampiran 1 Rekapitulasi Pengukuran Indikator Mutu PPelayanan Keperawatan Klinik
Lampiran 2 Metode Asuhan Keperawatan Profesional (MAKP)–Primary Nursing di Ruang Bedah X RS Y
Lampiran 3 Timbang Terima (Shift/Hand Over)
Lampiran 4 Ronde Keperawatan (Nursing Rounds)–Data Rekap Harian Perkembangan Masalah
Lampiran 5 Pengelolaan Obat (Sentralisasi Obat)
Lampiran 6 Supervisi Kinerja Perawat dalam Asuhan Keperawatan
Lampiran 7 Discharge Planning
Lampiran 8 Dokumentasi Keperawatan
Indeks
Sampul belakang