Tampilkan di aplikasi

Perayaan HUT ke-5 RTV hadirkan "Hei! Tayo" dan program ramadhan RTV

Majalah Broadcastmagz - Edisi 82
16 Mei 2019

Majalah Broadcastmagz - Edisi 82

Naura dan Neona, keluarga Enda Ungu dan putrinya, Zara Leola, Ada Band, Titiek Puspa, Marion Jola, Pak Tarno, Maisha Kanna Jane Callista, Cyra, Khadijah dan Mudzakki / Foto : TV & Radio Magazine

Broadcastmagz
Memperingati hari ulang tahunnya yang ke-5, Rajawali Televisi (RTV), menghadirkan sebuah drama musikal yang bertajuk "Hey! Tayo". Acara yang disiarkan langsung dari Teater Garuda TMII pada tanggal 3 Mei 2019 dimeriahkan oleh Keluarga Nola dan putrinya yaitu Naura dan Neona, keluarga Enda Ungu dan putrinya, Zara Leola, Ada Band, Titiek Puspa, Marion Jola, Pak Tarno, Maisha Kanna serta artis cilik RTV yaitu Jane Callista, Cyra, Khadijah dan Mudzakki serta artis lainnya.

Menurut Artine S.Utomo, Direktur Utama RTV, pemilihan tema "Hey! Tayo" dalam perayaan puncak HUT RTV tahun ini dikarenakan program anak Hey Tayo paling banyak diminati oleh keluarga Indonesia terutama anak-anak. Meskipun begitu, program keluarga yang tayang di RTV juga memiliki banyak pemirsa setia seperti Kyuuranger, Super Wings S3, Go Go Dino, Ultraman Gingga S serta Mask Master S2. Dengab pertambahan usia tersebut, diharapkan RTV semakin 'cakep' dalam menyajikan program-program untuk keluarga Indonesia.

Setelah perayaan puncak HUT ke 5, RTV akan menyajikan program Ramdhan selama bulan Mei - Juni 2019.Serangkaian program religi akan dihadirkan untuk pemirsa RTV selama bulan Ramadhan hingga perayaan Idul Fitri,
Majalah Broadcastmagz di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya di edisi ini

Selengkapnya
DARI EDISI INI