Tampilkan di aplikasi

Workshop perfilman bagi guru SMK kompetisi keahlian film mapel C 3

Majalah Broadcastmagz - Edisi 82
16 Mei 2019

Majalah Broadcastmagz - Edisi 82

Guru SMK Kompetensi Keahlian Film Mapel C 3 yang digelar di kawasan Bojongsari, Depok, / Foto : TV & Radio Magazine

Broadcastmagz
Pusbangfilm kembali menggelar workshop. Kali ini, Workshop Perfilman Bagi Guru SMK Kompetensi Keahlian Film Mapel C 3 yang digelar di kawasan Bojongsari, Depok, mulai 9 s.d 15 April 2019.

Menurut Maman Wijaya, Kapusbangfilm Kemendikbud, workshop ini termasuk workshop regular sudah terlaksana 2 tahun untuk tahun pertama mapel kompetensi keahlian produksi film, C2 dan tahun ini C3 terkait content perfilman untuk SMK yang membuka kompetensi keahlian produksi film berdasarkan SpektrumKeahlian SMK Peraturan Dirjen Dikdasmen Nomer: 06 /D.D5/KK/2018.

Workshop diikuti para peserta yang berjumlah 118 orang guru SMK yang membuka kompetensi keahlian produksi film yang diproyeksikan mengajar mapel C3. Tiap sekolah ditargetkan mengirim 7 orang guru untuk masing-masing mapel C3. Tiap sekolah rata-rata mengirim 4-7 orang guru.Dengan workshop ini diharapkan, mampu menghasilkan guru yang kompeten di bidang perfilman serta mencetak lulusan siswa yang siap bersaing dengan kebutuhan dudi (Dunia Usaha/Dunia Industri) perfilman.
Majalah Broadcastmagz di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya di edisi ini

Selengkapnya
DARI EDISI INI