Tampilkan di aplikasi

Buku Istana Media hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Literasi Keuangan

1 Pembaca
Rp 65.000 20%
Rp 52.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 156.000 13%
Rp 45.067 /orang
Rp 135.200

5 Pembaca
Rp 260.000 20%
Rp 41.600 /orang
Rp 208.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Istilah literasi keuangan mungkin istilah yang relatif baru kita dengar, sehingga banyak yang bertanya apa yang dimaksud dengan Literasi Keuangan tersebut, secara definisi Literasi Keuangan dapat diartikan sebagai suatu rangkaian proses atau kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan (knowledge), keterampilan (Skill) dan keyakinan (Confidence) konsumen maupun masyarakat agar mereka mampu mengelola keuangan pribadi dengan lebih baik.

Selain masalah literasi keuangan, buku ini juga membahas tentang Administrasi Keuangan, Manajemen Keuangan Pribadi (Personal Finance), Manajemen Keuangan Keluarga, Manajemen Keuangan di Pendidikan Anak Usia Dini, Asuransi Keuangan, dan Perkreditan. Selamat membaca...

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Apriliani Roestanto

Penerbit: Istana Media
ISBN: 9786020862828
Terbit: Desember 2017 , 130 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Istilah literasi keuangan mungkin istilah yang relatif baru kita dengar, sehingga banyak yang bertanya apa yang dimaksud dengan Literasi Keuangan tersebut, secara definisi Literasi Keuangan dapat diartikan sebagai suatu rangkaian proses atau kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan (knowledge), keterampilan (Skill) dan keyakinan (Confidence) konsumen maupun masyarakat agar mereka mampu mengelola keuangan pribadi dengan lebih baik.

Selain masalah literasi keuangan, buku ini juga membahas tentang Administrasi Keuangan, Manajemen Keuangan Pribadi (Personal Finance), Manajemen Keuangan Keluarga, Manajemen Keuangan di Pendidikan Anak Usia Dini, Asuransi Keuangan, dan Perkreditan. Selamat membaca...

Pendahuluan / Prolog

Kata Pengantar
Puji syukur kehadirat Tuhan yang Mahaesa atas terbitnya buku teks untuk siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) ini. Saat ini, penerapan kurikulum yang mengarah kepada pergeseran paradigma pembelajaran dari Teacher-Centred (berpusat pada guru) ke Student-Centred (berpusat pada siswa) dirasa sangat perlu untuk terus digalakkan agar mampu mendorong para siswa untuk bisa lebih terlibat secara aktif dalam membangun pengetahuan, sikap, dan prilaku. Seperti kita ketahui, melalui proses pembelajaran semacam ini para siswa dapat memperoleh kesempatan dan fasilitas untuk membangun sendiri pengetahuannya sehingga mereka akan memperoleh pemahaman yang mendalam (deep learning) dan pada akhirnya dapat meningkatkan mutu kualitas siswa. Buku berjudul Literasi Keuangan ini merupakan salah satu upaya untuk membumikan paradigma pengajaran dan pembelajaran tersebut dan didesain dengan tujuan agar peserta didik dapat melakukan proses pencarian pengetahuan berkenaan dengan materi pelajaran melalui berbagai aktivitas proses sains sebagaimana dilakukan oleh para ilmuwan dalam melakukan penyelidikan ilmiah (penerapan saintifik) agar peserta didik dapat menemukan sendiri berbagai fakta, membangun konsep, dan nilai-nilai baru secara mandiri. Besar harapan kami buku ini dapat memberikan tambahan pengetahuan kepada para pembaca—khususnya siswa Sekolah Dasar—di seluruh Indonesia. Di sisi lain, kami juga menyadari bahwa buku ini masih perlu ditingkatkan mutunya. Oleh karenanya demi penyempurnaan buku ini di masa mendatang, masukan dan saran konstruktif dari berbagai pihak sangat kami harapkan. Selamat belajar dan semoga bermanfaat!!!

Daftar Isi

Cover
Kata Pengantar
Daftar Isi
Literasi Keuangan
Administrasi Keuangan
Manajemen Keuangan Pribadi (Personal Finance)
Manajemen Keuangan Keluarga
Manajemen Keuangan di Pendidikan Anak Usia Dini
Mengenal Asuransi Keuangan
Mengenal Perkreditan
Daftar Pustaka