Tampilkan di aplikasi

Buku Jejak Pustaka hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Yang Menunggu di Halte Menjelang Oktober

1 Pembaca
Rp 57.000 16%
Rp 48.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 144.000 13%
Rp 41.600 /orang
Rp 124.800

5 Pembaca
Rp 240.000 20%
Rp 38.400 /orang
Rp 192.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Buku ini merupakan kumpulan cerpen perdana Arif Hidayat. Di dalamnya berisi 12 cerpen yang pernah termuat di berbagai media cetak. Cerpennya berkisah dengan cara realis. Prosa yang disuguhkan Arif tidak hanya akan mengantarkan kita (pembaca) pada sebuah dunia rekaan yang menghibur, namun secara tidak langsung juga menghardik. Hardikan atas puspa kejadian di sekitar kita yang sebenarnya sangat prinsipil akan tetapi kerap luput diperhatikan, sebab miskinnya kesadaran dan pandangan kritis untuk sebuah akibat besar di masa mendatang.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Arif Hidayat

Penerbit: Jejak Pustaka
ISBN: 9786239536176
Terbit: Maret 2021 , 130 Halaman

BUKU SERUPA













Ikhtisar

Buku ini merupakan kumpulan cerpen perdana Arif Hidayat. Di dalamnya berisi 12 cerpen yang pernah termuat di berbagai media cetak. Cerpennya berkisah dengan cara realis. Prosa yang disuguhkan Arif tidak hanya akan mengantarkan kita (pembaca) pada sebuah dunia rekaan yang menghibur, namun secara tidak langsung juga menghardik. Hardikan atas puspa kejadian di sekitar kita yang sebenarnya sangat prinsipil akan tetapi kerap luput diperhatikan, sebab miskinnya kesadaran dan pandangan kritis untuk sebuah akibat besar di masa mendatang.

Pendahuluan / Prolog

Yang Menunggu di Halte Menjelang Oktober
Buku ini merupakan kumpulan cerpen perdana Arif Hidayat. Di dalamnya berisi 12 cerpen yang pernah termuat di berbagai media cetak. Cerpennya berkisah dengan cara realis. Prosa yang disuguhkan Arif tidak hanya akan mengantarkan kita (pembaca) pada sebuah dunia rekaan yang menghibur, namun secara tidak langsung juga menghardik. Hardikan atas puspa kejadian di sekitar kita yang sebenarnya sangat prinsipil akan tetapi kerap luput diperhatikan, sebab miskinnya kesadaran dan pandangan kritis untuk sebuah akibat besar di masa mendatang.

Penulis

Arif Hidayat - ARIF HIDAYAT, lahir di Purbalingga Januari 1988. Dia menjadi Dosen di IAIN Purwokerto, Tulisannya pernah dipublikasikan di Harian Koran Rakyat, Kedaulatan Rakyat, Wawasan Sore, Minggu Pagi, Kendari Pos, Merapi, Kompas, Suara Karya, Radar Banyumas, Suara Merdeka, Lampung Post, Republika, Joglosemar, Suara Pembaruan, Majalah Horison, Majalah Mayara, Majalah Basis, Majalah Merpsy. Buku antologi puisinya Syairsyair Fajar, Pendapa 5: Temu Penyair Antar Kota, Anakanak

Peti, Puisi Menolak Lupa, Rendezvous, Catatan Perjalanan, dan Narasi Tembuni. Tulisannya juga sudah dimuat di beberapa jurnal. Dia juga menjadi editor.

Daftar Isi

Sampul
Daftar Isi
Darsono Rindu Pulang
Malaikat dan Bunga Rontok di Bulan Oktober
Yang Menunggu di Halte Menjelang Oktober
Burung-burung di Pohon Nagasari
Doa Menulis
Kupu-kupu di antara Pohon Jati dan Bambu
Langit Desember
Ramadhan Ikhlas
Ingatan Luka
Tasno dan Sepedanya
Biodata Penulis