Tampilkan di aplikasi

Tak melulu soal harta, bisa suka-suka

Tabloid NOVA - Edisi 1750
3 September 2021

Tabloid NOVA - Edisi 1750

Meski terdengar ribet dan ruwet, ternyata perjanjian pranikah bisa dibuat menyenangkan bersama pasangan.

NOVA
Seperti diceritakan di halaman sebelumnya, sudah banyak orang termasuk selebritas yang membuat perjanjian pranikah. Banyak dari mereka menyadari bahwa perjanjian ini dibuat sebagai bentuk perlindungan di dalam ikatan perkawinan, bukan sebagai tanda ketidakpercayaan pada pasangan. Nah, kalau soal isi perjanjiannya, bisa beragam, lho. Walau umumnya digunakan untuk mengurusi masalah harta di antara pasangan dalam perkawinan, perjanjian pranikah juga bisa saja dibuat dengan memuat hal-hal sederhana yang tak berhubungan dengan materi, mulai menyoal anak hingga kewajiban di dalam rumah.

“Perjanjian pranikah penting dibuat untuk mengatur harta benda yang dibawa ke dalam perkawinan dan harta benda yang diperoleh selama perkawinan berlangsung dalam pernikahan. Namun, tidak ada larangan kalau ingin memasukkan hak dan kewajiban pasangan di dalam perjanjian nikah, seperti kewajiban suami untuk menafkahi dan kewajiban istri untuk mengurus rumah,” jelas Rieke Caroline, CEO Kontrak Hukum pada NOVA. Lantas, bagaimana ketentuan membuatnya?
Tabloid NOVA di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya di edisi ini

Selengkapnya
DARI EDISI INI