Tampilkan di aplikasi

Buku Unisri Press hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Negara, HAM dan Demokrasi

1 Pembaca
Rp 30.000 32%
Rp 20.500

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 61.500 13%
Rp 17.767 /orang
Rp 53.300

5 Pembaca
Rp 102.500 20%
Rp 16.400 /orang
Rp 82.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Hak Asasi Manusia adalah aspek penting dalam kehidupan bernegara. Bagi demokrasi, HAM juga menjadi aspek penting dalam ruh demokrasi itu sendiri. Sangat penting bagi para penggiat HAM dan siapa pun yang tertarik terkait isu HAM, untuk bisa memahami konsep, teori dan diskusi kotemporer terkait perkembangan HAM, yang dikaitkan dengan demokrasi secara general dan implementasinya dalam sebuah negara. Buku ini berupaya menghadirkan relasi dan konsep yang terjalin antara negara, Ham dan demokrasi. Buku ini dilengkapi dengan Fokus studi kasus yang disajikan sebagai kajian pendalaman adalah di negara Indonesia.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Dora Kusumastuti

Penerbit: Unisri Press
ISBN: 9786239474379
Terbit: Oktober 2020 , 98 Halaman










Ikhtisar

Hak Asasi Manusia adalah aspek penting dalam kehidupan bernegara. Bagi demokrasi, HAM juga menjadi aspek penting dalam ruh demokrasi itu sendiri. Sangat penting bagi para penggiat HAM dan siapa pun yang tertarik terkait isu HAM, untuk bisa memahami konsep, teori dan diskusi kotemporer terkait perkembangan HAM, yang dikaitkan dengan demokrasi secara general dan implementasinya dalam sebuah negara. Buku ini berupaya menghadirkan relasi dan konsep yang terjalin antara negara, Ham dan demokrasi. Buku ini dilengkapi dengan Fokus studi kasus yang disajikan sebagai kajian pendalaman adalah di negara Indonesia.

Pendahuluan / Prolog

Kata Pengantar
Puji syukur kami panjatkan ke Hadirat Tuhan Allah SWT. Sebab karena berkah dan bimbingan yang diberikan Tuhan, penulis bisa menyelesaikan buku ini dengan sebaik- baiknya. Buku ini disusun sebagai bentuk dedikasi penulis terhadap khazanah dunia pendidikan, demi menyajikan informasi dan referensi mendalam bagi para pembaca terkait perkembangan negara dalam skema HAM dan demokrasi.

Hak Asasi Manusia adalah aspek penting dalam kehidupan bernegara. HAM juga menjadi aspek penting dalam ruh demokrasi. Buku ini membahas terkait konsep, teori dan diskusi kotemporer terkait perkembangan HAM dan Demokrasi secara general dan implementasinya dalam sebuah negara. Adapun fokus studi kasus yang disajikan sebagai kajian pendalaman adalah di negara Indonesia.

Semoga dengan hadirnya buku ini, para pembaca bisa memahami relasi antara negara, HAM dan demokrasi. Buku ini tentu masih belum sempurna. Apabila terdapat keterbatasan dan kekurangan dalam buku ini, harap dimaafkan dan kami terbuka untuk berbagai masukan serta koreksi. Semoga tidak mengurangi esensi yang bisa dinikmati para pembaca dari dalam buku ini.

Penulis

Dora Kusumastuti - Dr. Dora Kusumastuti, SH. MH. Penulis kelahiran Mei 1980 ini adalah seorang dosen, yang saat ini aktif mengajar dan Universitas Slamet Riyadi, Kota Surakarta, Jawa Tengah. Ia aktif mengajar ilmu hukum, baik di Fakultas Hukum untuk S1, maupun di Fakultas Pascasarjana untuk S2. Keahliannya di bidang hukum merupakan perjalanan panjang dari pencapaian gelarnya sejak S1 pada Jurusan Hukum dari Universitas Slamet Riyadi tahun 2003, serta ditambah Gelar S2 yang didapat dari jurusan Hukum Bisnis dari Universitas Sebelas Maret pada tahun 2005. Penulis juga telah menyelesaikan Gelar S3- nya dari Universitas Sebelas Maret pada tahun 2015. Karirnya sebagai dosen di Universitas Slamet Riyadi telah dimulai sejak tahun 2009. Sejak itu pula, penulis aktif melakukan tri dharma perguruan tinggi, yakni pengajaran, penelitian dan pengabdian. Penulis telah menghasilkan puluhan jurnal dan hasil karya penelitian serta pengabdian lain, yang diterbitkan di jurnal berskala nasional hingga internasional, serta berupa buku. Penulis adalah sosok yang sangat produktif di bidang riset, sehingga telah banyak dipercaya melakukan riset, baik yang dibiayai oleh Kementerian maupun dari Pemerintah Daerah.

Daftar Isi

Cover Depan
Halaman Judul
Identitas Buku
Kata Pengantar
Daftar Isi
Bab 1 Diskursus Negara HAM dan Demokrasi
Bab 2 Hak Asasi Manusia
     A. Mengenal HAM
     B. Sejarah Perkembangan Ide HAM
     C. Persepsi Internasional terhadap HAM
     D. HAM dalam Negara Hukum
Bab 3 Refleksi HAM dalam Demokrasi
     A. Mengenal Demokrasi - Pengertian, Macam, Prinsip, Ciri, Sejarah
     B. Urgensi Kehidupan Demokratis
     C. Penguatan HAM Berbasis Demokrasi
     D. Negara-negara Demokrasi tanpa HAM
Bab 4 Indonesia sebagai Model Negara Demokrasi
     A. Payung HAM di Indonesia
     B. Tantangan HAM dan Demokrasi di Indonesia
     C. Membangun Kultur Demokrasi di Indonesia
     D. Aktivisme Politik Mahasiswa
     E. Demonstrasi, Demokrasi dan HAM
Daftar Pustaka
Profil Penulis
Cover Belakang