Tampilkan di aplikasi

Buku Brimedia Global hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Rumah untuk Andai-Andai Nenek yang Hilang

1 Pembaca
Rp 58.000 57%
Rp 25.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 75.000 13%
Rp 21.667 /orang
Rp 65.000

5 Pembaca
Rp 125.000 20%
Rp 20.000 /orang
Rp 100.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Ragam kisah menarik dari Bengkulu tersaji dalam buku ini, seperti kisah Beteri dengan pohon berbuah perkakas. Kisah Pak Kelobak dengan cincin pengabul keinginannya. Kisah cerdiknya Malin Deman yang menculik bidadari cantik, serta beragam kisah seru lainnya yang begitu rugi untuk ditinggalkan.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Ainur Rohmah / Anggi Hardianto / Meilani Putri / Janita Aisah Purnama / Nabila Nurrahma / Nada Indah Kurniati / Nafikri Nafiatun Amanah / Rahmat Zaki Apriansah / Fenni Sintiawati / Liyuka Anzela / Nendi Reza Adin Tya / Santika Tyara Duita / Rahmat Wahyuddin / Nurul Fitri / Putri Febriyanti / Renni / Dina Dwi Rahmawati / Selti Sukaisi, / Rina Novia Sari / Indi Zinora / Sitti Fathiah Fajriani / Zema Hayati / Rantika Putri Dewi / Agung Liga Jarmanto / Diva Sabilillah / Cintia / Anita Utama Sari / Ersi Putri Nurfadillah / Mahdya Fatina Sanya / Sopi Ensela l / Miki Harjuni, / Elvira / Ana Sari / Meddyan Heriadi

Penerbit: Brimedia Global
QRSBN: 6224174407461
Terbit: September 2023 , 160 Halaman

BUKU SERUPA













Ikhtisar

Ragam kisah menarik dari Bengkulu tersaji dalam buku ini, seperti kisah Beteri dengan pohon berbuah perkakas. Kisah Pak Kelobak dengan cincin pengabul keinginannya. Kisah cerdiknya Malin Deman yang menculik bidadari cantik, serta beragam kisah seru lainnya yang begitu rugi untuk ditinggalkan.

Pendahuluan / Prolog

Kata Pengantar
Assalamualaikum wr wb, Puji syukur atas kehadirat Allah SWT. karena atas rahmatnya, kami dapat menelurkan karya lagi di tahun ini. Serta Salawat beserta salam kepada nabi besar kita Nabi Muhammad saw. karena atas usahanya kita bisa nikmati indahnya islam seperti saat ini.

Sudah hampir empat tahun, saya sebagai dosen pembimbing ber-hiatus dalam menghasilkan karya sastra daerah. Untung saja tahun ini diberikan kesempatan mengajarkan mata kuliah yang sama, sehingga dapat menghasilkan karya yang serupa pula.

Karya ini bisa jadi tidak akan sama persis seperti cerita yang asli, karena sudah ada tambahan imajinasi penulis dan perubahan dari narasumber. Namun, bisa jadi pula hal ini sesuai dengan cerita asli. Hanya saja terlepas dari itu semua, kami berharap buku ini dapat menjadi penyelamat bagi cerita rakyat Bengkulu yang mana semakin lama, pemilik cerita semakin lupa dan pikun dan ditambah lagi, kematian seorang pencerita bisa jadi juga kematian sebuah cerita. Buku ini lahir agar generasi selanjutnya dapat bercermin bagaimana budaya dan kebiasaan penduduk di masa lalu, meski ceritanya bisa jadi hanya karangan.

Untuk semua pihak yang telah membantu khususnya narasumber, kami ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya. Kritik dan saran yang membangun, akan kami terima dengan tangan terbuka.

Penulis

Daftar Isi

Sampul
Kata pengantar
Daftar isi
Puyuh dan Pohon Ajaibnya
Pak Kelobak
Legenda Batu Putri
Kura-Kura Menyeberang Laut
Sang Piatu Tinggal di Kebun Bersama Kakek
Asal Muasal Batu Bejemur Hari
Batu Kumbang
Asal Mula Tari Gandai
Batu Takup
Andai-Andai Sang Piatu
Benang Kusut
Karta Jemat
Mengundang Malang
Haji Abdul Rahman
Putri Darah Putih
Si Monyet Besar yang Pelit
Tebat Monok dan Kolam Ikan
Batu Balai
Pak Pandigh
Ulu Ngalam
Nandai Ting Ge Genting
Tabak Tanjung
Lubuak Bangkan
Asal Usul Desa Gunung Kembang
Rajo Suano
Andai-Andai Pernikahan Sedarah
Asal Mula Kuburan Bertuah
Puyang Nyapu Jagat
Puyang Pungguk dan Puyang Sub'ani
Saban
Legenda Lubuk Ismail
Mandian Dewo
Ratu Bujang dan Putri Bungsu
Putri Rambut Emas
Profil Narasumber
Tentang Penulis