Tampilkan di aplikasi

Buku Jejak Pustaka hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Sastra dan Pendidikan

Sehimpun Esai Koran

1 Pembaca
Rp 63.000 16%
Rp 53.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 159.000 13%
Rp 45.933 /orang
Rp 137.800

5 Pembaca
Rp 265.000 20%
Rp 42.400 /orang
Rp 212.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Buku berjudul Sastra dan Pendidikan: Sehimpun Esai Koran merupakan buku kumpulan esai ringan yang dicungkil dari beberapa tulisan Inung Setyami, dan Firima Zona Tanjung, dosen Universitas Borneo Tarakan yang produktif menulis, yang sebelumnya pernah dimuat di media koran atau tulisan yang pernah diikutsertakan dalam lomba penulisan esai, dan beberapa tulisan mandiri yang belum sempat terpublikasi. Sebanyak 17 judul tulisan yang terhidang dalam buku ini ditulis dalam kurun waktu yang berbeda-beda. Buku ini memang memuat tulisan yang didominasi oleh persoalan pendidikan, namun demikian, tulisan yang berkaitan dengan sastra, kebudayaan, dan politik ikut serta menjadi bumbu yang (semoga) melezatkan.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Firima Zona Tanjung, S.S., M.Pd. / Inung Setyami, S.S.,M.A

Penerbit: Jejak Pustaka
ISBN: 9786239716936
Terbit: Juni 2021 , 128 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Buku berjudul Sastra dan Pendidikan: Sehimpun Esai Koran merupakan buku kumpulan esai ringan yang dicungkil dari beberapa tulisan Inung Setyami, dan Firima Zona Tanjung, dosen Universitas Borneo Tarakan yang produktif menulis, yang sebelumnya pernah dimuat di media koran atau tulisan yang pernah diikutsertakan dalam lomba penulisan esai, dan beberapa tulisan mandiri yang belum sempat terpublikasi. Sebanyak 17 judul tulisan yang terhidang dalam buku ini ditulis dalam kurun waktu yang berbeda-beda. Buku ini memang memuat tulisan yang didominasi oleh persoalan pendidikan, namun demikian, tulisan yang berkaitan dengan sastra, kebudayaan, dan politik ikut serta menjadi bumbu yang (semoga) melezatkan.

Pendahuluan / Prolog

Prakata
Buku berjudul Sastra dan Pendidikan: Sehimpun Esai Koran merupakan buku kumpulan esai ringan yang dicungkil dari beberapa tulisan penulis yang sebelumnya pernah dimuat di media koran atau tulisan yang pernah diikutsertakan dalam lomba penulisan esai.

Sebanyak 17 judul tulisan yang terhidang dalam buku ini ditulis dalam kurun waktu yang berbeda beda. Buku ini memang memuat tulisan yang didominasi oleh persoalan pendidikan, namun demikian, tulisan yang berkaitan dengan sastra, kebudayaan, dan politik ikut serta menjadi bumbu yang (semoga) melezatkan.

Akhir kata, kami tak memaksa untuk membaca meski tujuan diterbitkannya buku ini adalah menyatukan ceceran-ceceran tulisan koran agar menjadi sebuah bacaan.

Yogyakarta-Tarakan, 2021
Penulis,

Penulis

Firima Zona Tanjung, S.S., M.Pd. - Firima Zona Tanjung, S.S., M.Pd., lahir 33 tahun lalu di Tanjung Selor, Kalimantan Utara. Usai berkecimpung di dunia pertelevisian,

ia memutuskan berkarir sebagai dosen pada Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Borneo Tarakan. Kecintaannya pada dunia pendidikan juga ditopang oleh kesukaannya pada kegiatan membaca dan menulis, termasuk menulis artikel ilmiah, fiksi, dan non-fiksi. Sejumlah artikel ilmiahnya, baik ditulis secara individu maupun tim, telah dipublikasikan pada jurnal nasional terakreditasi dan prosiding internasional bereputasi yang dapat ditelusuri pada Google Cendekia.

Disamping menulis artikel ilmiah, ia rutin menulis artikel opini atau artikel populer untuk media cetak dan media daring seperti Palu Ekspres, joeraganartikel.com, dan makmoodpublishing.com.

Karya-karya

fiksinya

berbentuk antologi dan solo, versi cetak
Inung Setyami, S.S.,M.A - Inung Setyami, S.S.,M.A lahir di Kulon Progo Yogyakarta. Tinggal di Tarakan Kalimantan Utara, sebagai dosen di Universitas Borneo Tarakan. Kini sedang menyelesaikan studi S3-nya di Fakultas Ilmu Budaya, Universitas

Gadjah Mada, Yogyakarta.

Menyukai jalan-jalan menikmati keindahan alam dan menulis. Menulis cerpen di beberapa media massa.

Menjuarai beberapa lomba menulis cerpen dan menulis esai baik lokal maupun nasional.


Daftar Isi

Sampul
Prakata
Daftar Isi
Membekali Calon Guru Era 4.0:  Kompetensi dan Strategi Pengajaran
Peran Orang Tua  terhadap Literasi Anak
Menumbuhkan Literasi  Kebencanaan dari Keluarga
Sinergi Guru Bahasa Inggris dan Teknologi untuk Negeri
Pemertahanan Pendidikan Berkualitas Atasi Learning Loss
Sinergi Sekolah dan Orang Tua: Kunci Akselerasi Pencapaian Tujuan Pendidikan di Masa Pandemi
Tantangan Sastra(wan)  di Era Multimedia
Otonomi Daerah di Kaltara : Wujud Implementasi Demokrasi
Habis Gelap Terbitlah Terang  dan Pemikiran Kartini
Cerita Lisan dari Desa Tanpa Kasur : Jejak-Jejak Sunan Kalijaga
Hingar Bingar Novel religi : Perjuangan Ideologi dan Negosiasi
Komersialisasi  dan Liberalisasi Pendidikan
Respon Estetik Ronggeng Dukuh Paruk : Antara fakta dan fiksi
Stilistika sebagai Sarana Estetik Sastra
Bukak Klambu dan Best Seller :Budaya Pop dan Feminis dalam  Ronggeng Dukuh Paruk
Seni Tradisi perlu Revitalisasi
Menafsir Menaksir Waktu
Penulis