Tampilkan di aplikasi

Buku Pustaka Media hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Agar Rizki Berlimpah Dan Hidup Berkah

1 Pembaca
Rp 26.400 17%
Rp 22.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 66.000 13%
Rp 19.067 /orang
Rp 57.200

5 Pembaca
Rp 110.000 20%
Rp 17.600 /orang
Rp 88.000

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Rizki itu milik Allah. Dia telah menyediakan buat kita, hambaNya ini. Jika kita pandai menonjolkannya, rizki akan runtuh ke pangkuan kita. Kepandaian mencari rizki itu ditentukan pula sejauh mana kita bersikap taat kepada Allah. Setiap orang yang berharap kepada pemilik rizki, ia harus bertaat. Jika sang pemilik itu benci terhadap sesuatu, maka sesuatu itu janganlah kita lakukan.

Kemaksiatan adalah sesuatu yang dibenci Allah. Sangat bodoh jika kita mengharap rahmat rizki darinya, tetapi kita melakukan sesuatu yang tidak disukainya. Oleh karenanya, para ulama sepakat bahwa kemaksiatan itu dapat menghalangi (menghambat) datangnya rizki. Hal itu didasarkan pada hadits Rasulullah SAW.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Muhammad Fadlun, S.Pd.I

Penerbit: Pustaka Media
ISBN: 9786028214759
Terbit: Juni 2018 , 210 Halaman










Ikhtisar

Rizki itu milik Allah. Dia telah menyediakan buat kita, hambaNya ini. Jika kita pandai menonjolkannya, rizki akan runtuh ke pangkuan kita. Kepandaian mencari rizki itu ditentukan pula sejauh mana kita bersikap taat kepada Allah. Setiap orang yang berharap kepada pemilik rizki, ia harus bertaat. Jika sang pemilik itu benci terhadap sesuatu, maka sesuatu itu janganlah kita lakukan.

Kemaksiatan adalah sesuatu yang dibenci Allah. Sangat bodoh jika kita mengharap rahmat rizki darinya, tetapi kita melakukan sesuatu yang tidak disukainya. Oleh karenanya, para ulama sepakat bahwa kemaksiatan itu dapat menghalangi (menghambat) datangnya rizki. Hal itu didasarkan pada hadits Rasulullah SAW.

Pendahuluan / Prolog

Kata pengantar
Rizki itu milik Allah. Dia telah menyediakan buat kita, hambaNya ini. Jika kita pandai menonjolkannya, rizki akan runtuh ke pangkuan kita. Kepandaian mencari rizki itu ditentukan pula sejauh mana kita bersikap taat kepada Allah. Setiap orang yang berharap kepada pemilik rizki, ia harus bertaat. Jika sang pemilik itu benci terhadap sesuatu, maka sesuatu itu janganlah kita lakukan.

Kemaksiatan adalah sesuatu yang dibenci Allah. Sangat bodoh jika kita mengharap rahmat rizki darinya, tetapi kita melakukan sesuatu yang tidak disukainya. Oleh karenanya, para ulama sepakat bahwa kemaksiatan itu dapat menghalangi (menghambat) datangnya rizki. Hal itu didasarkan pada hadits Rasulullah SAW.

Pertanyaannya sekarang, mengapa ahli maksiat justru mudah mencari harta? Jawabannya sederhana : Sesungguhnya rizki mereka yang melimpah itu sama sekali tidak mengandung berkah. Sebaliknya mengandung bencana. Padahal kita mengharapkan rizki yang melimpah dan tetap mengandung berkah.

Yang penting bagi orang beriman ialah menjalankan amal taat dan menghindari maksiat. Jangan dekat-dekat dengan kemaksiatan. Banyak jenis kemaksiatan yang selama ini kita anggap sepele, tetapi sesungguhnya dimata Allah mengandung ancaman yang luar biasa.

Kemaksiatan yang dimaksudkan ada dua jenis, yaitu kemaksiatan qalbu (hati) dan kemaksiatan amal (perbuatan). Kemaksiatan hati itu misalnya meliputi iri hati, riya’, ujub, buruk sangka, kikir, dan sebagainya. Sedangkan kemaksiatan amal (perbuatan) itu misalnya dzalim, kesaksian palsu, zina, sombong, berkhianat dan sebagainya.

Akhirul kalam, penulis memohon kepada Allah SWT semoga berkenan menjadikan karya ini sebagai amal shaleh, bermanfaat bagi umat Islam, menjadi penerang hidup dan bekal bagi penulis, serta pembela pada hari pembalasan (kiamat) kelak. Amin….

Penyusun
Muhammad Fadlun, S.Pd.I

Daftar Isi

Sampul
Kata pengantar
Daftar isi
Bab I. Seputar tentang rizki
Bab II. Penyebab macetnya rizki
Bab III. Agar rizki berlimpah dan hidup berkah
Bab IV. Do'a-do'a pembuka pintu rizki