Tampilkan di aplikasi

Buku Selaras Media hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Etnobotani dan Manajemen Kebun Pekarangan Rumah

Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Agrowisata

1 Pembaca
Rp 120.000 33%
Rp 80.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 240.000 13%
Rp 69.333 /orang
Rp 208.000

5 Pembaca
Rp 400.000 20%
Rp 64.000 /orang
Rp 320.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Etnobotani dan Manajemen Kebun Pekarangan Rumah: Ketahanan pangan, kesehatan dan agrowisata ini memberikan pengantar tentang prinsip-prinsip dasar tentang etnobotani dan perannya dalam memecahkan permasalahan global yang dihadapi dunia saat ini. Etnobotani adalah ilmu yang membahas tentang hubungan manusia dengan tetumbuhan yang ada disekitarnya, dan dengan demikian menjadi sangat relavan untuk dipertimbangkan sebagai salah satu pendekatan dalam memecahkan berbagai krisis global. Etnobotani berlandaskan atas dua keilmuan utama, Botani dan Antropologi, yang harus dipahami secara komperehensif, baik pada aspek pengertian, pendekatan metodologi, dan implementasinya dalam meletakkan etnobotani sebagai salah satu kunci ilmiah dalam pemecahan krisis global.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Luchman Hakim

Penerbit: Selaras Media
ISBN: 9786021890035
Terbit: Desember 2014 , 280 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Etnobotani dan Manajemen Kebun Pekarangan Rumah: Ketahanan pangan, kesehatan dan agrowisata ini memberikan pengantar tentang prinsip-prinsip dasar tentang etnobotani dan perannya dalam memecahkan permasalahan global yang dihadapi dunia saat ini. Etnobotani adalah ilmu yang membahas tentang hubungan manusia dengan tetumbuhan yang ada disekitarnya, dan dengan demikian menjadi sangat relavan untuk dipertimbangkan sebagai salah satu pendekatan dalam memecahkan berbagai krisis global. Etnobotani berlandaskan atas dua keilmuan utama, Botani dan Antropologi, yang harus dipahami secara komperehensif, baik pada aspek pengertian, pendekatan metodologi, dan implementasinya dalam meletakkan etnobotani sebagai salah satu kunci ilmiah dalam pemecahan krisis global.

Pendahuluan / Prolog

Kata Pengantar
ETNOBOTANI dan MANAJEMEN KEBUNPEKARANGAN RUMAH: Ketahanan pangan, kesehatan dan agrowisata ini memberikan pengantar tentang prinsip-prinsip dasar tentang etnobotani dan perannya dalam memecahkan permasalahan global yang dihadapi dunia saat ini. Etnobotani adalah ilmu yang membahas tentang hubungan manusia dengan tetumbuhan yang ada disekitarnya, dan dengan demikian menjadi sangat relavan untuk dipertimbangkan sebagai salah satu pendekatan dalam memecahkan berbagai krisis global. Etnobotani berlandaskan atas dua keilmuan utama, Botani dan Antropologi, yang harus dipahami secara komperehensif, baik pada aspek pengertian, pendekatan metodologi, dan implementasinya dalam meletakkan etnobotani sebagai salah satu kunci ilmiah dalam pemecahan krisis global. Pengalaman penelitian penulis sejak lama di bidang etnobotani kebunpekarangan rumah memberikan informasi berguna bahwa pemanfaataan tetumbuhan dalam lahan kebun-pekarangan rumah oleh masyarakat sangat beragam dan berpotensi berbedabeda pada setiap kelompok masyarakat. Kebun dan pekarangan rumah adalah spot ideal bagi konservasi keanekaragaman hayati. Pengalaman empirik dari beragam kelompok masyarakat terhadap tumbuhan disekitarnya akan dapat diilustrasikan dengan baik jika pendekatan etnobotani dilakukan dengan benar. Sejauh ini, dokumentasi etnobotani kebun-pekarangan rumah sangat jarang dikaji. Dengan terbitnya buku ini, penulis berharap tersedia referensi tentang konservasi kebun-pekarangan rumah yang dapat digunakan untuk memperkaya khasanah pengetahuan masyarakat, terutama dalam upaya konservasi keanekaragaman hayati global.

Atas selesainya buku ini, penulis mengucapkan terimakasih kepada kolega penulis di Jurusan Biologi FMIPA Universitas Brawijaya, mahasiswa Sarjana, Magister dan Doktor di Jurusan Biologi FMIPA Universitas Brawijaya, dan segenap sivitas akademica Universitas Brawijaya. Secara khusus, penulis mengucapkan terimakasih kepada Prof. Dr. Soemarno, Prof. Sutiman B Sumitro, Prof. Fathcyah, Prof. Estri Laras Arumingtyas, Prof. Muhaimin Rifai, dan Prof. Purwanto. Terimakasih juga kami ucapkan kepada segenap sejawat yang telah memberikan ruang bagi penelitian etnobotani, antara lain Dr. Widodo, Dr. Rodiyati, Dr. Bagyo Yanuwiadi, Dr. Jati Batoro, Dr. Tri Ardyati dan Dr. Serafinah Indryani. Terimakasih kepada keluarga penulis - Feny Claudiya, Samicha Jasmine Hakim, Shanaz Aqila Hakim dan Syakila Alya Hakim- yang yang telah memberikan semangat, selalu sabar dan memberikan banyak waktu untuk menyelasaikan penelitian dan menulis buku ini. Semoga buku ini dapat menjadi referensi yang berguna bagi konservasi kebun dan pekarangan rumah.

Penulis

Luchman Hakim - Pengajar aktif di Departemen Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Univeritas Brawijaya. Lahir di Malang pada 8 Agustus 1971. Menyelesaikan pendidikan sarjana dari Jurusan Biologi FMIPA Univer sitas Brawijaya (1997), Magister dari Universitas Hiroshima (2002) dan Doktor dari Universitas Hiroshima pada tahun 2008.

Daftar Isi

Cover Depan
Judul Dalam
Halaman Hak Cipta
Kata Pengantar
Daftar Isi
Bab 1 Pengantar etnobotani
     1.1 Mendefinisikan etnobotani
     1.2 Posisi dan ilmu terkait etnobotani
     1.3 Pendidikan dan tujuan penelitian etnobotani
Bab 2 Interaksi manusia dan tumbuhan
     2.1 Asal mula interaksi manusia dengan tumbuhan
     2.2 Manusia, bahan pangan dan industri
     2.3 Kesehatan dan pengetahuantradisional tentang obat
     2.4 Manusia dan sistem terkait ekologi di sekitarnya
     2.5 Tumbuhan dan kehidupan spiritual, sosial dan budaya
Bab 3 Etnobotani kebun dan pekarangan rumah
     3.1 Etnobotani kebun dan pekaranagn rumah
     3.2 Ekologi kebun dan pekaranagn rumah
     3.3 Kelompok penting
Bab 4 Prinsip dasar penelitian etnobotani kebun dan pekaranagn rumah
     4.1 Persiapan dasar
     4.2 Prosedur penelitian lapang
     4.3 Pemilihan dan penentuan metode
     4.4 Analisis etnobotani kebun pekarangan rumah
Bab 5 Survey sosial Etnobotani
     5.1 Pendahuluan
     5.2 Cara dan teknik penentuan informan
     5.3 Wawancara
     5.4 Kuisioner
     5.5 Indeks pemanfaatan tumbuhan
Bab 6 Kebun dan pekarangan rumah sebagai sumber tanaman obat dan kesehatan
     6.1 Herbalisme
     6.2 Kebun dan pekarangan rumah sebagai sumber tanaman obat
     6.3 Kelompok penting
     6.4 Etnobotani tumbuhan baracun
     6.5 Kebun terapi
Bab 7 Kebun dan pekaranagn rumah dalam ketahanan pangan
     7.1 Etnobotani
     7.2 Ketahanan pangan
     7.3 Tantangan pengelolaan kebun dan pekarangan rumah
Bab 8 Kebun dan pekarangan rumah dalam pengembangan agrowisata
     8.1 Potensi pengembangan sumberdaya desa dalam agrowisata
     8.2 Prinsip dasar manajemen atraksi agrowisata desa
     8.3 Pemberdayaan kebun dan pekaranagan rumah
Bab 9 Konservasi kebun dan pekaranagan rumah
     9.1 Tantangan
     9.2 Prinsip dasar dari konservasi
     9.3 Eco-entrepreneurship kebun dan pekaranagn rumah
Daftar Pustaka
Biodata Penuis
Indeks
Cover Belakang