Tampilkan di aplikasi

Buku Cipta Prima Nusantara hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Inobel

Kumpulan Naskah Finalis Lomba Inovasi Pembelajaran

1 Pembaca
Rp 100.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 300.000 13%
Rp 86.667 /orang
Rp 260.000

5 Pembaca
Rp 500.000 20%
Rp 80.000 /orang
Rp 400.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Sebuah buku referensi yang berjudul Inobel yang berisi berbagai karya inovasi pembelajar dari para finalis lomba inovasi pembelajaran Kabupaten Demak Tahun 2022. Buku ini bertujuan sebagai motivasi diri kami sendiri untuk senantiasa berkarya mewujudkan ide-ide kami di bidang pendidikan yang muaranya untuk meningkatkan kualitas pembelajaran kepada murid.

Di era globalisasi ini, dibutuhkan generasi yang inovatif, dan upaya nyata untuk mewujudkan hal tersebut, banyak sekali perkembangan dan pembaharuan dalam pendidikan. Oleh Karena itu, dibutuhkan upaya-upaya untuk menyesuaikan kondisi ini. Sebagai bentuk kesiapan dalam menghadapi hal ini, maka diperlukan berbagai inovasi dalam pembelajaran. Salah satu peran guru adalah sebagai inovator, yang artinya guru harus menciptakan ide-ide baru dalam pembelajaran. Karena dengan inovasi, maka guru dapat menciptakan suasana baru selama pembelajaran berlangsung

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Mulyono / Indra Kurniawan Oktaviantri / Maslikhatul Ummah / Shofirin / Rozikin Nasih / Yanwar Ismanto

Penerbit: Cipta Prima Nusantara
ISBN: 9786233802932
Terbit: Desember 2022 , 145 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Sebuah buku referensi yang berjudul Inobel yang berisi berbagai karya inovasi pembelajar dari para finalis lomba inovasi pembelajaran Kabupaten Demak Tahun 2022. Buku ini bertujuan sebagai motivasi diri kami sendiri untuk senantiasa berkarya mewujudkan ide-ide kami di bidang pendidikan yang muaranya untuk meningkatkan kualitas pembelajaran kepada murid.

Di era globalisasi ini, dibutuhkan generasi yang inovatif, dan upaya nyata untuk mewujudkan hal tersebut, banyak sekali perkembangan dan pembaharuan dalam pendidikan. Oleh Karena itu, dibutuhkan upaya-upaya untuk menyesuaikan kondisi ini. Sebagai bentuk kesiapan dalam menghadapi hal ini, maka diperlukan berbagai inovasi dalam pembelajaran. Salah satu peran guru adalah sebagai inovator, yang artinya guru harus menciptakan ide-ide baru dalam pembelajaran. Karena dengan inovasi, maka guru dapat menciptakan suasana baru selama pembelajaran berlangsung

Pendahuluan / Prolog

Inobel
Pemanfaatan teknologi informasi untuk pembelajaran menjadi trending topic di lingkungan pendidikan. Tidak terkecuali pemanfaatan teknologi pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam. informasi hampir selalu menarik untuk dibicarakan karena hampir semua orang berkepentingan dengan teknologi informasi.

Teknologi informasi bersifat adaptif, sesuai dengan kebutuhan semua lapisan masyarakat, baik yang baru mengenal maupun bagi mereka yang sudah advance.

Khususnya untuk anak-anak saat ini lahir sebagai generasi "Alfa", generasi yang lahir setelah tahun 2010. (Hakim, 2016) .Merekalah kelompok yang akan menggunakan teknologi sejak lahir hingga sepanjang hidup mereka, alias tidak merasakan kehidupan non-digital seperti generasi-generasi sebelumnya.

Daftar Isi

Cover
Judul
Kata Pengantar
Daftar Isi
Aplikasi Android Smart Class
     Abstrak
     Pendahuluan
     Landasan Teori
     Hasil Inovasi
     Kesimpulan dan Saran
     Daftar Pustaka
Media Pembelajaran berbasis Aplikasi Smart Android B2
     Abstrak
     Pendahuluan
     Ladasan Teori
     Karya Inovasi Pembelajaran
     Penutup
     Daftar Pustaka
Real BC untuk meningkatkan Hasil Belajar
     Abstrak
     Pendahuluan
     Landasan Teori
     Karya Inovasi Pembelajaran
     Penutup
     Daftar pustaka
Pemanfaatan Game Berbasis Web Wordwall
     Abstrak
     Pendahuluan
     Landasan Teori
     Karya Inovasi Pembelajaran
     Penutup
     Daftar Pustaka
Pengembangan MPI Musang Berbasis Aplikasi Android
     Abstrak
     Pendahuluan
     Landasan Teori
     Karya Inovasi Pembelajaran
     Penutup
     Daftar Pustaka
Pembelajaran Berdifferensiasi
     Abstrak
     Pendahuluan
     Karya Inovasi
     Penutup
     Daftar Pustaka
Biodata Penyusun