Tampilkan di aplikasi

Buku Pustaka Rumah C1nta hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Udah Bukuin Aja

1 Pembaca
Rp 40.000 15%
Rp 34.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 102.000 13%
Rp 29.467 /orang
Rp 88.400

5 Pembaca
Rp 170.000 20%
Rp 27.200 /orang
Rp 136.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Menjadi penulis buku bukanlah suatu hal yang sulit dicapai. Menulis itu bukan keahlian karena bakat atau faktor keturunan, melainkan sebuah keterampilan yang harus terus diasah setiap hari. Seperti halnya memasak, membuat kue, siapa pun bisa melakukannya. Tingkat kemahiranlah yang membuat berbeda. Begitu pula dengan menulis. Jika ingin mahir menulis dan bisa melahirkan banyak buku, maka menulislah setiap hari. Faktor lain yang wajib dilakukan untuk menjadi penulis hebat selain rajin menulis adalah membaca buku, seperti membaca buku Udah Bukuin Aja. Buku ini recommended banget buat kalian yang ingin menjadi penulis keren tapi bingung memulainya. Wajib deh kalian baca.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Dania Puspitasari

Penerbit: Pustaka Rumah C1nta
ISBN: 9786236928950
Terbit: April 2021 , 202 Halaman

BUKU SERUPA










Ikhtisar

Menjadi penulis buku bukanlah suatu hal yang sulit dicapai. Menulis itu bukan keahlian karena bakat atau faktor keturunan, melainkan sebuah keterampilan yang harus terus diasah setiap hari. Seperti halnya memasak, membuat kue, siapa pun bisa melakukannya. Tingkat kemahiranlah yang membuat berbeda. Begitu pula dengan menulis. Jika ingin mahir menulis dan bisa melahirkan banyak buku, maka menulislah setiap hari. Faktor lain yang wajib dilakukan untuk menjadi penulis hebat selain rajin menulis adalah membaca buku, seperti membaca buku Udah Bukuin Aja. Buku ini recommended banget buat kalian yang ingin menjadi penulis keren tapi bingung memulainya. Wajib deh kalian baca.

Ulasan Editorial

Ya, bukuin aja dengan berani. Pikiran adalah sejarah dan mari bukukan seperti yang dilakukan oleh sang penulis

Founder BUKUIN aja! / Indari Mastuti

Sebuah “Perjalanan Hati Dania”. Manis dan apa adanya. Habis baca, saya merasa bahagia. Buku ini membuat kita merasa seperti selesai mengikuti kajian. Tapi ustadzahnya diri kita sendiri dari cermin yang disuguhkan penulis

Istri Menko PMK RI dan Penasehat DWP kemenko PMK / Bunda Suryan Widati

Buku luar biasa yang ditulis oleh orang yang luar biasa, Mbak Dania yang baru saya kenal melalui daring tapi merasa sudah kenal lama, orangnya baik dan ramah. Membaca tulisannya di Bukuin Aja meningkatkan semangat dalam menulis. Rekommended, TOP pokoknya

Penulis buku Catatan Putri Makkah / Muna Abdullatif

Buku adalah jendela dunia. Segala pengetahuan dan perasaan dituangkan melalui tulisan, namun dibutuhkan ilmu dan jam terbang untuk menulis. “Udah Bukuin Aja” menjawab semua tentang kepenulisan yang menjadi pertanyaan penulis pemula. Dan juga menjadi pengetahuan baru untuk penulis yang telah menerbitkan buku. Selamat Mbak Dania. “Udah Bukuin Aja” keren

Penata musik film dan penulis “Panggil Aku Mama” / Tya Subiakto

Menjadi penulis buku bukanlah suatu hal yang sulit dicapai. Menulis itu bukan keahlian karena bakat atau faktor keturunan, melainkan sebuah keterampilan yang harus terus diasah setiap hari. Seperti halnya memasak, membuat kue, siapa pun bisa melakukannya. Tingkat kemahiranlah yang membuat berbeda.

Begitu pula dengan menulis. Jika ingin mahir menulis dan bisa melahirkan banyak buku, maka menulislah setiap hari. Faktor lain yang wajib dilakukan untuk menjadi penulis hebat selain rajin menulis adalah membaca buku, seperti membaca buku Udah Bukuin Aja. Buku ini recommended banget buat kalian yang ingin menjadi penulis keren tapi bingung memulainya. Wajib deh kalian baca

Pendidik, Penulis, Mentor Menulis / Rina Maruti

Bismillah walhamdulillah Udah Bukuin Aja, iya saya akan lakukan segera hehehe…. Setelah membaca buku “Udah Bukuin Aja” giroh nulis muncul bahkan alhamdulillah kebanjiran ide. Buku ini sangat membantu bagi yang pingin menulis tapi tidak tahu mulai dari mana? Buku ini bisa mengarahkan dengan adanya pertanyaan di setiap akhir bab. Banyak tantangan yangg dihadapi itulah yang membuat seorang penulis lebih berani untuk menulis. Barakallah fiik Mbak Dania selalu berkarya yang berkah dan bermanfaat.

Salam support,

Nabilah Abdul Rahim

Menulis buku bagi sebagian besar orang mungkin adalah pekerjaan terberat, atau mungkin hanya sebatas mimpi hebat. Tapi, itu tidak berlaku bagi sosok Daniapus. Merasa tidak berbakat menulis selain kegemaran menulis catatan harian, Daniapus membuktikan kekuatan tekadnya untuk menjadi penulis dengan cara yang sederhana.

Cara apa yang Daniapus gunakan hingga produktif menelurkan sekian puluh buku antologi dan beberapa buku solo hanya dalam kurun 1-2 tahun terakhir, Anda akan mendapatkan resep praktisnya dalam buku ini. Buku yang disampaikan secara sederhana namun akan bermakna tak terhingga bagi orang-orang yang mau mengikuti jejak suksesnya."

Pro blogger di www.pritahw.com / Prita HW

Alur cerita yang Mbak Dania sajikan di Bukuin Aja relate dengan kehidupan kita yang sebenarnya. Sangat menginspirasi membuka cakrawala cara berfikir yang konkrit. Saya menemukan cinta di setiap kata dan penuh pelukan hangat

Nunfi Rialita / Educational Product Distributor Tigaraksa Smart Family

Pendahuluan / Prolog

Mindset “Yes I Can”
Mindset adalah sekumpulan pikiran yang terjadi terus menerus dan diperkuat dengan keyakinan serta proyeksi, sehingga menjadi kenyataan yang dapat dipastikan. Manusia dikaruniai akal untuk berpikir memilih yang baik dan meninggalkan yang buruk. Manusia berubah lebih baik karena memperbaiki mindset nya. Berpikir menanam pikiran positif, yakin Allah memampukan kita bisa menulis.

Ya, merubah mindset kita sangat penting. Jangan terbelenggu kegagalan, nyinyiran atau berlindung di balik tidak bisa. Ujungnya tidak mau mencoba. Mindset, Yes I Can. Melawan bisikan negatif, memandang diri tak mampu. Switch rubah menjadi bisa bisa-bisa. Allah bersama prasangka hamba-Nya. Prasangka pikiran, harus di buka dulu. Banyak orang pintar, tapi tidak menulis. Banyak orang yang menulis sesuatu diluar kebenaran, tapi mampu mewujudkan target menerbitkan buku.

Bismillah, kita buka pikiran, yakin Allah memampukan. Bersyukur dengan memaksimalkan yang kita punya. Maka tantangan akan menemukan solusi. Tidak punya laptop, bisa pakai HP. Tidak punya HP, bisa pakai kertas. Seperti yang saya lakukan ketika menulis buku Novel Mutiara Qiblat, saya tulis berlembar-lembar di kertas. Dibawa kemana-mana, ketika sudah terkumpul banyak, saya ke warnet dan menuliskannya. Mindset, Yes I Can. Berpikir kita bisa dulu, baru memaksa diri untuk menulis.

Penulis

Dania Puspitasari - Kuliah D3-D4 di POLINEMA dan S2 Magister Akuntansi di UB Malang. Dosen akuntansi di UNMUH Jember (2014-2018). Umayah dari Haidar, Hirzil dan Hannah. Owner JNE Agen Tempurejo, Jember (2018-sekarang). Karya yang sudah terbit, kumpulan puisi Methamorphoo (2017), Novel Mutiara Qiblat (2020). Buku solo Abi, You Are My First Love (2020). Buku antologi yang sudah terbit 45 buku. Membersamai penulis solo, baik puisi, autobiografi, maupun buku ajar.

Menjadi Best achievement Ambassador Bukuin Aja Indscript Creative nomor satu, Mei 2020. Sertifikat penjualan 1000 buku dari Pustaka Rumah Cinta (2020). Founder Al Muna Creative (AMC), Komunitas penulis dan pebisnis yang membantu menerbitkan buku solo dan antologi. Manajer Penerbit Pustaka Abadi (sejak November 2020).

Daftar Isi

Sampul Depan
Daftar Isi
Kata Pengantar
Testimoni
Mindset “Yes I Can”
Self Talk
Big Dream Menjadi Penulis
Apa Misi Hebat Dibalik Menulis Buku
Modal Nekat, Penulis Tanpa Bakat
Penulis Excellent Nulis Bisa, Bisnis Bisa
Quote Menulis dari Penulis Motivasi yang Bikin Bertambah Semangat Menulis
Ketika Rida dan Surga Allah Itu Diupayakan Bukan Ditunggu”
Umaya, Jangan Pergi Kerja, Ya.”
Abi, You Are My First Love
Sosok Hebat Lahirkan Generasi Hebat
Mertua, Doa Kehidupan yang Terkabulkan
Dongeng, yang Kau Ingat di Hati
Asi, Kasih Terbaik untuk Bunaya
Sahabat Taatku
Lirikannya Buatku Tersipu
Hannah Malaikat Kecilku
Kampung Halaman, Sekarang dan Mendatang
Ada Cinta dalam Hidangan
Ibu Jawa yang Mempunyai Anak Madura
Pelukan dan Kasih Sayang Umaya
Profil Penulis
Baca juga kisah inspiratif kami lainnya
Sampul Belakang